Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pada saat ini banyak cara dilakukan dalam merekonstruksi suatu peristiwa sejarah, salah satunya dengan penggunaan panggung pementasan. Adapun tujuan dari hal tersebut adalah ....

Pada saat ini banyak cara dilakukan dalam merekonstruksi suatu peristiwa sejarah, salah satunya dengan penggunaan panggung pementasan. Adapun tujuan dari hal tersebut adalah .... 

  1. agar lebih memahami dan menjiwai rekonstruksi peristiwa sejarah yang terjadi di masa lampauundefined 

  2. penggunaan panggung pementasan akan menghasilkan konstruksi sejarah yang sempurnaundefined 

  3. tulisan dan gambar tidak dapat menjelaskan secara detail suatu peristiwa sejarah yang terjadiundefined 

  4. panggung pementasan dianggap media rekonstruksi sejarah yang lebih modern dan subjektifundefined 

  5. agar tidak terjadi anakronisme dalam penyampaian suatu peristiwa sejarahundefined 

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.undefined 

Iklan

Pembahasan

Tujuan dari penggunaan panggung pementasan dalam merekonstruksi sebuah peristiwa sejarah adalah agar peristiwa sejarah yang terjadi bisa dapat lebih dipahami dan dijiwai sehingga yang menyaksikan seakan merasakan langsung peristiwa sejarah yang terjadi selain itu melalui panggung pementasan dapat menjadikan fakta sejarah lebih hidup dan menarik. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A .

Tujuan dari penggunaan panggung pementasan dalam merekonstruksi sebuah peristiwa sejarah adalah agar peristiwa sejarah yang terjadi bisa dapat lebih dipahami dan dijiwai sehingga yang menyaksikan seakan merasakan langsung peristiwa sejarah yang terjadi selain itu melalui panggung pementasan dapat menjadikan fakta sejarah lebih hidup dan menarik.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

khalisah hasna humaira

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Peristiwa sejarah haruslah penting, yang berarti ….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia