Iklan

Pertanyaan

Pada proses perkembangan kembar monozigotik, apabila terjadi proses pemisahan kembar setelah hari ke 14, maka akan terjadi ....

Pada proses perkembangan kembar monozigotik, apabila terjadi proses pemisahan kembar setelah hari ke 14, maka akan terjadi ....space

  1. kembar identikspace

  2. kembar monozigotikspace

  3. kembar siamspace

  4. kembar dizigotikspace

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

19

:

25

:

28

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kembar monozigotik adalah tipe kembar yang berasal dari hasil pembuahan satu ovum dan satu sperma yang membentuk satu zigot . Kemudian zigot akan memisahkan diri menjadi 2 embrio yang memiliki DNA yang sama sehingga tipe kembar ini sering disebut kembar identik . Apabila pembelahan zigot terjadi pada masa awal setelah pembuahan yaitu pada hari ke 1-3 maka dua embrio akan berada pada satu plasenta yang sama. Namun, apabila pembelahan zigot terjadi sangat terlambat yaitu setelah hari ke 14 pasca pembuahan, maka dua embrio kemungkinan akan menempel satu sama lain atau disebut dengan kembar siam . Maka, pilihan jawaban yang tepat adalah C

Kembar monozigotik adalah tipe kembar yang berasal dari hasil pembuahan satu ovum dan satu sperma yang membentuk satu zigot. Kemudian zigot akan memisahkan diri menjadi 2 embrio yang memiliki DNA yang sama sehingga tipe kembar ini sering disebut kembar identik. Apabila pembelahan zigot terjadi pada masa awal setelah pembuahan yaitu pada hari ke 1-3 maka dua embrio akan berada pada satu plasenta yang sama. Namun, apabila pembelahan zigot terjadi sangat terlambat yaitu setelah hari ke 14 pasca pembuahan, maka dua embrio kemungkinan akan menempel satu sama lain atau disebut dengan kembar siam.space

Maka, pilihan jawaban yang tepat adalah C

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Bayi kembar yang dilahirkan dari pembelahan satu zigot menjadi dua yang terus tumbuh menjadi individu disebut kembar ....

40

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia