Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pada prinsipnya bioteknologi merupakan penerapan organisme hidup atau komponen selulernya untuk menghasilkan barang dan jasa. Yang tidak termasuk organisme hidup untuk bioteknologi adalah ....

Pada prinsipnya bioteknologi merupakan penerapan organisme hidup atau komponen selulernya untuk menghasilkan barang dan jasa. Yang tidak termasuk organisme hidup untuk bioteknologi adalah .... space

  1. bakteri space 

  2. khamir space

  3. kapang space

  4. ganggang space

  5. manusia space

Iklan

R. Fransisca

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah E.

pilihan jawaban yang tepat adalah E. space

Iklan

Pembahasan

Bioteknologi adalah cabang ilmu bioteknologi yang mempelajari pemanfaatan makhluk hidup untuk menghasilkan barang dan jasa yang bermanfaat bagi kehidupan manusia. Bioteknologi dalam prosesnya memanfaatkan makhluk hidup seperti bakteri, khamir, kapang, dan ganggang. Contoh bakteri yang dapat dimanfaatkan dalam proses bioteknologi salah satunya Acetobacter xylinum untuk produksi nata de coco . Khamir dapat dimanfaatkan untuk produksi bir, wine, atau minuman beralkohol lainnya. Kapang dapat dimanfaatkan untuk produksi antibiotik seperti Penicillium chrysogenum . Gangang dapat dimanfaatkan untuk produksi protein sel tunggal. Pemanfaatan manusia dalam kegiatan bioteknologi sejauh ini masih belum dilakukan. Manusia berpotensi dapat dijadikan sebagai objek kloning, namun hal tersebut masih menuai banyak kontra terutama dari sudut pandang etika dan agama sehingga sampai saat ini tidak dijadikan objek dalam pengembangan bioteknologi. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Bioteknologi adalah cabang ilmu bioteknologi yang mempelajari pemanfaatan makhluk hidup untuk menghasilkan barang dan jasa yang bermanfaat bagi kehidupan manusia. Bioteknologi dalam prosesnya memanfaatkan makhluk hidup seperti bakteri, khamir, kapang, dan ganggang. Contoh bakteri yang dapat dimanfaatkan dalam proses bioteknologi salah satunya Acetobacter xylinum untuk produksi nata de coco. Khamir dapat dimanfaatkan untuk produksi bir, wine, atau minuman beralkohol lainnya. Kapang dapat dimanfaatkan untuk produksi antibiotik seperti Penicillium chrysogenum. Gangang dapat dimanfaatkan untuk produksi protein sel tunggal. Pemanfaatan manusia dalam kegiatan bioteknologi sejauh ini masih belum dilakukan. Manusia berpotensi dapat dijadikan sebagai objek kloning, namun hal tersebut masih menuai banyak kontra terutama dari sudut pandang etika dan agama sehingga sampai saat ini tidak dijadikan objek dalam pengembangan bioteknologi.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E. space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

274

Sharen rafa khairani

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tuliskan ilmu-ilmu yang berperan dalam pengembangan bioteknologi !

10

3.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia