Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pada pertengahan Februari 2020 ditemukan tanah yang terpapar zat radioaktif di salah satu perumahan yang berada di Tangerang Selatan.Zat radioaktif tersebut diduga berasal dari limbah industri dan mengacu pada jenis Caesium 137 (Cs-237). Dampak polusi tanah akibat zat radioaktif tersebut yang tepat adalah….

Pada pertengahan Februari 2020 ditemukan tanah yang terpapar zat radioaktif di salah satu perumahan yang berada di Tangerang Selatan.Zat radioaktif tersebut diduga berasal dari limbah industri dan mengacu pada jenis Caesium 137 (Cs-237). Dampak polusi tanah akibat zat radioaktif tersebut yang tepat adalah….

  1. Menyebabkan luka bakar

  2. Menyebabkan penyakit itai itai

  3. Menyebabkan gangguan saraf

  4. Menyebabkan tremor

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A. 

Iklan

Pembahasan

Dampak polusi tanah akibat Caesium 137 (Cs-237) diantaranya menyebabkan luka bakar, penyakit radiasi akut, dan kematian serta menyebabkan kanker. Sedangkan, penyakit itai itai disebabkan karena kadmium. Sementara, gangguan saraf dan tremor disebabkan karena merkuri. Dengan demikian jawaban yang tepat adalah A.

Dampak polusi tanah akibat Caesium 137 (Cs-237) diantaranya menyebabkan luka bakar, penyakit radiasi akut, dan kematian serta menyebabkan kanker. Sedangkan, penyakit itai itai disebabkan karena kadmium. Sementara, gangguan saraf dan tremor disebabkan karena merkuri. Dengan demikian jawaban yang tepat adalah A. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Dampak yang muncul akibat membuang limbah padat seperti plastik, sterofoam, dan kaca secara tidak bijaksana adalah….

7

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia