Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pada peristiwa tertentu para buruh yang terorganisasi dalam suatu perkumpulan melakukan unjuk rasa untuk menyampaikan aspirasi. Anggota yang berasal dari luar daerah merasa terpanggil untuk ikut berpartisipasi dalam aksi tersebut. Salah satu syarat terbentuknya kelompok sosial sesuai contoh tersebut adalah...

Pada peristiwa tertentu para buruh yang terorganisasi dalam suatu perkumpulan melakukan unjuk rasa untuk menyampaikan aspirasi. Anggota yang berasal dari luar daerah merasa terpanggil untuk ikut berpartisipasi dalam aksi tersebut. Salah satu syarat terbentuknya kelompok sosial sesuai contoh tersebut adalah...space 

  1. Adanya kesadaran bahwa mereka bagian dari serikatspace 

  2. Aspirasi buruh yang sering tidak majikanspace 

  3. Posisi tawar kaum buruh yang masih lemahspace 

  4. Keresahan jasa buruh karena gelombang PHKspace 

  5. Tingkat upah buruh yang dinilai belum layakspace 

Iklan

M. Aulia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawabannya adalah AAdanya kesadaran bahwa mereka bagian dari serikat

jawabannya adalah A Adanya kesadaran bahwa mereka bagian dari serikatspace 

Iklan

Pembahasan

Soal tersebut merujuk pada materi kelompok sosial. Menurut Soerjono Soekanto, kelompok sosial adalah himpunan atau kesatuan-kesatuan manusia yang hidup bersama karena saling berhubungan di antara mereka secara timbal balik dan saling memengaruhi. Adapun syarat terbentuknya kelompok sosial yaitu: Setiap anggota kelompok tersebut harus sadar bahwa dia merupakan sebagian dari kelompok yang bersangkutan. Ada hubungan timbal balik antara anggota yang satu dengan anggota lainnya. Terdapat suatu faktor yang dimiliki bersama oleh anggota anggota kelompok itu, sehingga hubungan antara merekam bertambah erat. Faktor tadi dapat merupakan nasib yang sama, kepentingan yang sama, tujuan yang sama, ideologi politik yang sama dan lain-lain. Berstruktur, berkaidah dan mempunyai pola perilaku Berdasarkan penjelasan tersebut, pada kalimat Anggota yang berasal dari luar daerah merasa terpanggil untuk ikut berpartisipasi dalam aksi tersebut membuktikan bahwa terjadinya kelompok sosial tersebut karena termasuk pada syarat pertama yaitu Setiap anggota kelompok tersebut harus sadar bahwa dia merupakan sebagian dari kelompok yang bersangkutan. Jadi, jawabannya adalah AAdanya kesadaran bahwa mereka bagian dari serikat

Soal tersebut merujuk pada materi kelompok sosial. 

Menurut Soerjono Soekanto, kelompok sosial adalah himpunan atau kesatuan-kesatuan manusia yang hidup bersama karena saling berhubungan di antara mereka secara timbal balik dan saling memengaruhi. Adapun syarat terbentuknya kelompok sosial yaitu: 

  1. Setiap anggota kelompok tersebut harus sadar bahwa dia merupakan sebagian dari kelompok yang bersangkutan.
  2. Ada hubungan timbal balik antara anggota yang satu dengan anggota lainnya.
  3. Terdapat suatu faktor yang dimiliki bersama oleh anggota anggota kelompok itu, sehingga hubungan antara merekam bertambah erat. Faktor tadi dapat merupakan nasib yang sama, kepentingan yang sama, tujuan yang sama, ideologi politik yang sama dan lain-lain.
  4. Berstruktur, berkaidah dan mempunyai pola perilaku

Berdasarkan penjelasan tersebut, pada kalimat Anggota yang berasal dari luar daerah merasa terpanggil untuk ikut berpartisipasi dalam aksi tersebut membuktikan bahwa terjadinya kelompok sosial tersebut karena termasuk pada syarat pertama yaitu Setiap anggota kelompok tersebut harus sadar bahwa dia merupakan sebagian dari kelompok yang bersangkutan. 

Jadi, jawabannya adalah A Adanya kesadaran bahwa mereka bagian dari serikatspace 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

79

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Siswa-siswi SMA Prestasi Remaja merupakan kelompok sosial yang tergabung melalui pengalaman ....

8

4.4

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia