Iklan

Pertanyaan

Pada neraca saldo Reza wedding organizer akun beban bunga sebesar Rp3.500.000,00. Pada 31 September 2020 Reza wedding organizer menerima pinjaman dari bank Rp10.000.000,00 dengan jatuh tempo pembayaran dua tahun. Bunga pinjaman sebesar 12% per tahun. Hitunglah saldo akun beban bunga dan pencatatannya dalam jurnal penutup per 31 Maret 2021!

Pada neraca saldo Reza wedding organizer akun beban bunga sebesar Rp3.500.000,00. Pada 31 September 2020 Reza wedding organizer menerima pinjaman dari bank Rp10.000.000,00 dengan jatuh tempo pembayaran dua tahun. Bunga pinjaman sebesar 12% per tahun. Hitunglah saldo akun beban bunga dan pencatatannya dalam jurnal penutup per 31 Maret 2021! space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

16

:

31

:

11

Klaim

Iklan

S. Selviana

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Widya Dharma Pontianak

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Diketahui: Besar pinjaman = Rp10.000.000,00 Jangka waktu pinjaman = 2 tahun Bunga = 12% per tahun Tanggal pinjaman = 31 September 2020 Tanggal jatuh tempo = 31 Maret 2021 Ditanya: Beban bunga =....? Penyelesaian: Tahap pertama hitung jangka waktu pinjaman Jangka waktu pinjaman Jangka waktu pinjaman ​ = = ​ 1 Januari 2021 − 31 Maret 2021 3 bulan ​ Perhitungan dimulai dari 1 januari karena beban bunga dari 31 September 2020 s.d 31 Desember 2020 telah dijurnal di tahun 2020. Tahap kedua, hitung besar beban bunga Beban bunga ​ = = ​ Rp 10.000.000 × 12% × 12 3 ​ Rp 300.000 , 00 ​ Maka jurnal penutupnya adalah

Diketahui:
Besar pinjaman = Rp10.000.000,00
Jangka waktu pinjaman = 2 tahun
Bunga = 12% per tahun
Tanggal pinjaman = 31 September 2020
Tanggal jatuh tempo = 31 Maret 2021

Ditanya:
Beban bunga =....?

Penyelesaian:
Tahap pertama hitung jangka waktu pinjaman
 

Perhitungan dimulai dari 1 januari karena beban bunga dari 31 September 2020 s.d 31 Desember 2020 telah dijurnal di tahun 2020.


Tahap kedua, hitung besar beban bunga
 


Maka jurnal penutupnya adalah
  space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Pertanyaan serupa

Selama satu periode berjalan Tias laundry mengeluarkan biaya transportasi sebesar Rp800.000,00. Jurnal penutup yang dibuat pada akhir periode akuntansi adalah ....

13

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia