Iklan
Pertanyaan
Pada masyarakat Suku Baduy, terdapat larangan untuk menggunakan alat elektronik, dalam kehidupan sehari-hari. Karena hal tersebut merupakan nilai norma untuk masyarakat tersebut maka, semua anggota masyarakat tidak berani untuk melanggar. Hal ini merupakan sebuah bentuk konformitas karena ….
keinginan masyarakat untuk hidup bebas tanpa adanya aturan negara
masyarakat berperilaku sesuai dengan harapan kelompok atau masyarakat tempat tinggalnya
masyarakat memahami larangan yang dipahami dan berhak untuk melanggar larangan tersebut
keinginan masyarakat untuk memiliki eksklusifitas yang tinggi dibandingkan kelompok masyarakat lain
keberadaan mereka tidak dianggap sebagai kelompok yang berpengaruh dengan kelompok lain yang lebih dominan
Iklan
A. Puspita
Master Teacher
1
0.0 (0 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia