Iklan

Pertanyaan

Pada masa Reformasi dibentuk Gerakan Mandiri Hortikultura Tropika Nusantara atau disingkat menjadi Gema Hortina. Gerakan tersebut berfokus pada….

Pada masa Reformasi dibentuk Gerakan Mandiri Hortikultura Tropika Nusantara atau disingkat menjadi Gema Hortina. Gerakan tersebut berfokus pada….

  1. hasil panen tanaman tropika

  2. pengadaan tanaman tropika

  3. ketahanan hortikultura

  4. budidaya hortikultura

  5. kualitas tanaman hortikultura

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

19

:

33

:

14

Klaim

Iklan

M. Rafi

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pada masa Reformasi dibentuk Gerakan Mandiri Hortikultura Tropika Nusantara atau disingkat menjadi Gema Hortina, yang berfokus pada ketahanan hortikultura. Ketahanan hortikultura adalah sebuah upaya untuk mendorong peningkatan kualitas produksi hortikultura atau peningkatan kualitas produksi dalam budidaya tanaman kebun. Tanaman dari hortikultura yang dikembangkan adalah tanaman yang memiliki nilai ekonomi yang tinggi. Selain itu, komoditas yang dikembangkan juga memiliki peluang pasar yang besar dalam pengembangan teknologi

Pada masa Reformasi dibentuk Gerakan Mandiri Hortikultura Tropika Nusantara atau disingkat menjadi Gema Hortina, yang berfokus pada ketahanan hortikultura. Ketahanan hortikultura adalah sebuah upaya untuk mendorong peningkatan kualitas produksi hortikultura atau peningkatan kualitas produksi dalam budidaya tanaman kebun. Tanaman dari hortikultura yang dikembangkan adalah tanaman yang memiliki nilai ekonomi yang tinggi. Selain itu, komoditas yang dikembangkan juga memiliki peluang pasar yang besar dalam pengembangan teknologi

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Dampak masuknya beras-beras dari negara lain seperti dari Vietnam ke Indonesia bagi petani adalah….

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia