Iklan

Pertanyaan

Pada masa pendudukan Jepang, hasil pertanian Indonesia mengalami kemerosotan karena ….

Pada masa pendudukan Jepang, hasil pertanian Indonesia mengalami kemerosotan karena …. 

  1. Tanahnya semakin sempit

  2. Para petani menjadi romusha

  3. Kesuburan tanahnya berkurang

  4. Rakyat diwajibkan menanam jarak

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

01

:

03

:

08

Klaim

Iklan

I. Agung

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Jepang menetapkan kebijakan ekonomi perang selama berkuasa di Indonesia. Salah satu kebijakan tersebut terkait kebijakan ekonomi perang. Dalam hal ini, rakyat diminta untuk menekankan pertanian untuk menanam tanam-tanaman yang berguna untuk keperluan perang seperti jarak. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Jepang menetapkan kebijakan ekonomi perang selama berkuasa di Indonesia. Salah satu kebijakan tersebut terkait kebijakan ekonomi perang. Dalam hal ini, rakyat diminta untuk menekankan pertanian untuk menanam tanam-tanaman yang berguna untuk keperluan perang seperti jarak.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Aulia Hasna Fadhilah

Makasih ❤️

Diva Aulia

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Dalam menjalankan politik ekspansi, Jepang kerap menerapkan kebijakan eksploitasi berupa .…

14

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia