Iklan

Pertanyaan

Pada masa pendudukan Jepang di Indonesia, pemerintah pendudukan Jepang membentuk suatu organisasi dengan nama Fujinkai. Organisasi tersebut pada dasarnya merupakan ...

Pada masa pendudukan Jepang di Indonesia, pemerintah pendudukan Jepang membentuk suatu organisasi dengan nama Fujinkai. Organisasi tersebut pada dasarnya merupakan ... 

  1. barisan pemuda pribumiundefined 

  2. barisan pembantu polisiundefined 

  3. barisan perempuanundefined 

  4. barisan pelajarundefined 

  5. barisan pegawai pemerintahundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

21

:

00

:

08

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Pembahasan

Fujinkai pada masa pendudukan Jepang di Indonesia adalah kelompok perempuan setempat yang diketuai oleh istri pejabat tertinggi setempat. Fujinkai atau Perkumpulan Wanita merupakan organisasi semi militer Jepang yang beranggotakan para wanita, dibentuk pada bulan Agustus 1943. Pembentukan organisasi ini diprakarsai oleh para istri pegawai daerah dan diketuai oleh istri-istri kepala daerah tersebut. Untuk anggota dari Fujinkai itu sendiri minimal harus berusia 15 tahun. Tugas utama Fujinkai yaitu meningkatkan kesejahteraan dan kesehatan masyarakat melalui kegiatan pendidikan dan kursus-kursus. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C .

Fujinkai pada masa pendudukan Jepang di Indonesia adalah kelompok perempuan setempat yang diketuai oleh istri pejabat tertinggi setempat. Fujinkai atau Perkumpulan Wanita merupakan organisasi semi militer Jepang yang beranggotakan para wanita, dibentuk pada bulan Agustus 1943. Pembentukan organisasi ini diprakarsai oleh para istri pegawai daerah dan diketuai oleh istri-istri kepala daerah tersebut. Untuk anggota dari Fujinkai itu sendiri minimal harus berusia 15 tahun. Tugas utama Fujinkai yaitu meningkatkan kesejahteraan dan kesehatan masyarakat melalui kegiatan pendidikan dan kursus-kursus.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Clara Jesyca Yoandhita

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!