Iklan

Pertanyaan

Pada masa pemerintahan Hayam Wuruk dan Patih Gajah Mada, Kerajaan Majapahit berada di puncak kejayaan dan mencapai masa keemasan. Hayam Wuruk disebut juga ...

Pada masa pemerintahan Hayam Wuruk dan Patih Gajah Mada, Kerajaan Majapahit berada di puncak kejayaan dan mencapai masa keemasan. Hayam Wuruk disebut juga ...

  1. Rajasanagara

  2. Amukti

  3. Rakruan Mahamantri Katrini

  4. Rakryan Mapatih

  5. Sang Panca ring Wilwatika

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

07

:

26

:

59

Klaim

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

maka jawaban yang tepat adalah A.

maka jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Kerajaan Majapahit pernah mencapai puncak kemegahannya ketika dipimpin olehTribhuwanatunggadewi yang berkuasa di Majapahit.Tribhuwanatunggadewi kemudian diteruskan oleh putranya yang bernama Hayam Wuruk. Pada masa pemerintahan Hayam Wuruk dan Patih Gajah Mada, Majapahit berada di puncak kejayaan.Hayam Wuruk disebut juga Rajasanagara. Di bawah pemerintahan Hayam Wuruk juga karya sastra dan seni bangungan berkembang dengan pesat di Kerajaan Majapahit. Wilayah Majapahit meliputi keseluruhan pulau bagian dari Negara Kesatuan Republik Indonesia sekarang ini. Dengan demikian, maka jawaban yang tepat adalah A.

Kerajaan Majapahit pernah mencapai puncak kemegahannya ketika dipimpin oleh Tribhuwanatunggadewi yang berkuasa di Majapahit. Tribhuwanatunggadewi kemudian diteruskan oleh putranya yang bernama Hayam Wuruk.

Pada masa pemerintahan Hayam Wuruk dan Patih Gajah Mada, Majapahit berada di puncak kejayaan. Hayam Wuruk disebut juga Rajasanagara. Di bawah pemerintahan Hayam Wuruk juga karya sastra dan seni bangungan berkembang dengan pesat di Kerajaan Majapahit. Wilayah Majapahit meliputi keseluruhan pulau bagian dari Negara Kesatuan Republik Indonesia sekarang ini.

Dengan demikian, maka jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

I Kadek Fredly Sukrata

Makasih ❤️

rizal basthomy

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Pertanyaan serupa

Majapahit mencapai puncak kejayaan pada masa kepemimpinan ….

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia