Iklan

Pertanyaan

Pada manusia terdapat dua jenis kelenjar, yaitu kelenjar endokrin dan kelenjar eksokrin. Perbedaan kedua kelenjar tersebut adalah ....

Pada manusia terdapat dua jenis kelenjar, yaitu kelenjar endokrin dan kelenjar eksokrin. Perbedaan kedua kelenjar tersebut adalah .... space

  1. space

  2. space

  3. space

  4. space

  5. spacespace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

36

:

57

Klaim

Iklan

A. Tiara

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Jawaban yang tepat adalah A Kelenjar pada tubuh manusia dapat dibedakan menjadi dua macam, yaitu: Kelenjar eksokrin, menghasilkan sekret atau senyawaberupa cairan jernih seperti air yang mengandung enzim atau musin. Hasil sekresinya disalurkan melalui sistem saluran menuju ke permukaan tubuh. Kelenjar eksokrin berfungsi untuk mengatur metabolisme tubuh. Contoh kelenjar eksokrin adalah kelenjar lambung, kelenjar pankreas, kelenjar ludah, dan kelenjar keringat. Kelenjar endokrin, disebut juga kelenjar buntu karena senyawa yang dihasilkan tidak dialirkan melalui saluran tertentu. Sekret atau senyawa yang dihasilkan dalam kelenjar ini berupa hormon. Kelenjar endokrin berfungsi untuk mengatur homeostasis tubuh. Contoh kelenjar endokrin adalah kelenjar hipofisis, kelenjar tiroid, kelenjar paratiroid, kelenjar timus, dan kelenjar adrenal.

Jawaban yang tepat adalah A 

Kelenjar pada tubuh manusia dapat dibedakan menjadi dua macam, yaitu:

  1. Kelenjar eksokrin, menghasilkan sekret atau senyawa berupa cairan jernih seperti air yang mengandung enzim atau musin. Hasil sekresinya disalurkan melalui sistem saluran menuju ke permukaan tubuh. Kelenjar eksokrin berfungsi untuk mengatur metabolisme tubuh. Contoh kelenjar eksokrin adalah kelenjar lambung, kelenjar pankreas, kelenjar ludah, dan kelenjar keringat.
  2. Kelenjar endokrin, disebut juga kelenjar buntu karena senyawa yang dihasilkan tidak dialirkan melalui saluran tertentu. Sekret atau senyawa yang dihasilkan dalam kelenjar ini berupa hormon. Kelenjar endokrin berfungsi untuk mengatur homeostasis tubuh. Contoh kelenjar endokrin adalah kelenjar hipofisis, kelenjar tiroid, kelenjar paratiroid, kelenjar timus, dan kelenjar adrenal. space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Deveena Avrilla Hendrick

Bantu banget

Tariza Cahya Nurjannah

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Organ tubuh yang berkembang dari lapisan ektoderm adalah ....

8

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia