Iklan

Pertanyaan

Pada konferensi International Commission of Jurists di Bangkok tahun 1965 dinyatakan bahwa syarat-syarat suatu negara dan pemerintahan yang demokratis di antaranya terdapat ...

Pada konferensi International Commission of Jurists di Bangkok tahun 1965 dinyatakan bahwa syarat-syarat suatu negara dan pemerintahan yang demokratis di antaranya terdapat ...

  1. badan peradilan yang bebas dan memihak

  2. pemisahan kekuasaan politik

  3. pemilihan umum yang merata

  4. kebebasan pers dan media

  5. perlindungan konstitusional atas hak-hak warga negara

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

16

:

09

:

25

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Jawaban yang tepat dari pertanyaan di atas adalah E. Untuk lebih detailnya, yuk pahami penjelasan berikut: Pada konferensi International Commission of Jurists (Organisasi Internasional Para Ahli Hukum) di Bangkok tahun 1965 dinyatakan bahwa syarat-syarat suatu negara dan pemerintahan yang demokratis di bawah rule of law (supremasi hukum) adalah sebagai berikut. Perlindungan secara konstitusional atas hak-hak warga negara. Badan peradilan yang bebas dan tidak memihak. Pemilihan umum yang bebas. Kebebasan untuk menyatakan pendapat. Kebebasan untuk berorganisasi dan beroposisi. Pendidikan kewarganegaraan.

Jawaban yang tepat dari pertanyaan di atas adalah E.

Untuk lebih detailnya, yuk pahami penjelasan berikut:

Pada konferensi International Commission of Jurists (Organisasi Internasional Para Ahli Hukum) di Bangkok tahun 1965 dinyatakan bahwa syarat-syarat suatu negara dan pemerintahan yang demokratis di bawah rule of law (supremasi hukum) adalah sebagai berikut.

  1. Perlindungan secara konstitusional atas hak-hak warga negara.
  2. Badan peradilan yang bebas dan tidak memihak.
  3. Pemilihan umum yang bebas.
  4. Kebebasan untuk menyatakan pendapat.
  5. Kebebasan untuk berorganisasi dan beroposisi.
  6. Pendidikan kewarganegaraan.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

56

Jestarianto Ndraha

Bagus sesuai

M FARHAN PRIBADI

Makasih ❤️

delia rahmadani

Ini yang aku cari! Makasih ❤️ Bantu banget Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti

Iklan

Pertanyaan serupa

Salah satu ciri negara berkembang yang mencari bentuk demokrasi sesuai dengan tingkat perkembangan masyarakatnya adalah ...

84

4.9

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia