Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pada interaksi antara desa dan kota ada wilayah yang kekuatan hubungannya biasanya terkait dengan jarak ke pusat kota atau desa. Wilayah yang kurang lebih memiliki kekuatan hubungan yang sama antara desa dan kota adalah ....

Pada interaksi antara desa dan kota ada wilayah yang kekuatan hubungannya biasanya terkait dengan jarak ke pusat kota atau desa. Wilayah yang kurang lebih memiliki kekuatan hubungan yang sama antara desa dan kota adalah ....space 

  1. wilayah sub-urban 

  2. wilayah urban fringe

  3. wilayah rural urban fringe

  4. wilayah antara sub-urban fringe dengan urban fringe

  5. wilayah antara sub-urban dengan suburban fringe

Iklan

F. Seftiani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan C.

jawaban yang tepat adalah pilihan C.

Iklan

Pembahasan

Makin jauh dari pusat kota maka interaksinya makin lemah. Menurut Bintarto wilayah zona interaksi desa kota terbagi menjadi 6 zona yaitu: City, identik dengan kota atau pusat kegiatan. Kota adalah tempat semua aktifitas manusia berkumpul dan menjadi jaring utama perputaran ekonomi. Suburban, atau subdaerah perkotaan adalah wilayah yang lokasinya dekat dengan pusat kota. Wilayah suburban menjadi tempat tinggal para penglaju atau pekerja yang melakukan mobilitas setiap hari ke kota. Suburban fringe, adalah wilayah yang melingkari wilayah suburban. Wilayah ini merupakan daerah peralihan antara kota dengan desa. Urban fringe atau daerah perkotaan terluar adalah wilayah batas terluar suatu kota dengan ciri sifat mirip dengan wilayah kota, kecuali inti kota. Rural urban fringe atau daerah batas desa-kota adalah jalur wilayah yang terletak antara kota dan desa yang dicirikan dengan penggunaan lahan campuran antara sektor pertanian dan non pertanian. Rural atau pedesaan adalah suatu wilayah yang menitikberatka pada sektor pertanian atau kehidupan agraris. Wilayah rural urban fringe adalah daerah pinggiran kota atau antara urban dan rural. Adat istiadat dan lain-lain masih kuat mengikat pada anggota masyarakat di wilayah pinggiran tersebut. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan C.

Makin jauh dari pusat kota maka interaksinya makin lemah. Menurut Bintarto wilayah zona interaksi desa kota terbagi menjadi 6 zona yaitu:

  1. City, identik dengan kota atau pusat kegiatan. Kota adalah tempat semua aktifitas manusia berkumpul dan menjadi jaring utama perputaran ekonomi.
  2. Suburban, atau subdaerah perkotaan adalah wilayah yang lokasinya dekat dengan pusat kota. Wilayah suburban menjadi tempat tinggal para penglaju atau pekerja yang melakukan mobilitas setiap hari ke kota.
  3. Suburban fringe, adalah wilayah yang melingkari wilayah suburban. Wilayah ini merupakan daerah peralihan antara kota dengan desa.
  4. Urban fringe atau daerah perkotaan terluar adalah wilayah batas terluar suatu kota dengan ciri sifat mirip dengan wilayah kota, kecuali inti kota.
  5. Rural urban fringe atau daerah batas desa-kota adalah jalur wilayah yang terletak antara kota dan desa yang dicirikan dengan penggunaan lahan campuran antara sektor pertanian dan non pertanian.
  6. Rural atau pedesaan adalah suatu wilayah yang menitikberatka pada sektor pertanian atau kehidupan agraris.

Wilayah rural urban fringe adalah daerah pinggiran kota atau antara urban dan rural. Adat istiadat dan lain-lain masih kuat mengikat pada anggota masyarakat di wilayah pinggiran tersebut. space 

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

ZAHRA AURELLIA FEBRIANTI

Bantu banget Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Makasih ❤️ Mudah dimengerti

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pernyataan di bawah ini yang benar adalah …. Semua desa nantinya akan jadi kota. Urbanisasi dapat terjadi karena adanya penggembungan kota ke desa. Pada umumnya kota tambang akan menjadi n...

7

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia