Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pada akhir abad XIX pemerintahan kolonial Belanda mulai mengurangi praktik eksploitasi di Indonesia. Kondisi tersebut terjadi karena...

Pada akhir abad XIX pemerintahan kolonial Belanda mulai mengurangi praktik eksploitasi di Indonesia. Kondisi tersebut terjadi karena...undefined

  1. rakyat Indonesia berupaya memperbaiki nasibundefined

  2. tokoh-tokoh liberal dan humanis melontarkan banyak kritik

  3. Ratu Wilhelmina ingin memakmurkan rakyat di negeri jajahanundefined

  4. kondisi keuangan Kerajaan Belanda mulai membaikundefined

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pada abad ke-19 terjadi ekploitasi di Indonesia oleh kolonial Belanda berupa praktik tanam paksa (cultuur stelsel). Kebijakan ini dicetuskan oleh Johannes van den Bosch, yang dilatar belakangi oleh hutang luar negeri pemerintah Belanda dan perlawanan bersenjata rakyat Indonesia yang menguras biaya pemerintah. Pelaksanaan praktik itu ialah menanami tanaman ekspor yang laku dipasaran Eropa seperti tanaman nila, kopi, tebukina, dan lada. Pada praktik pelaksanaannya banyak terjadi penyimpangan-penyimpangan yang berdampak pada melarat dan menderitanya para petani-etani pribumi. Keadaan yang semakin memburuk menimbulkan banyak reaksi baik dari pihak dalam negeri ataupun luar negeri. Pihak-pihak yang menetang dan menuntut penghapusan sistem tanam paksa ialah, kaum agama, kaum liberal dan juga orang-orang humanis Belanda. Dengan demikian berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah B.

Pada abad ke-19 terjadi ekploitasi di Indonesia oleh kolonial Belanda berupa praktik tanam paksa (cultuur stelsel). Kebijakan ini dicetuskan oleh Johannes van den Bosch, yang dilatar belakangi oleh hutang luar negeri pemerintah Belanda dan perlawanan bersenjata rakyat Indonesia yang menguras biaya pemerintah.  Pelaksanaan praktik itu ialah menanami tanaman ekspor yang laku dipasaran Eropa seperti tanaman nila, kopi, tebu kina, dan lada. Pada praktik pelaksanaannya banyak terjadi penyimpangan-penyimpangan yang berdampak pada melarat dan menderitanya para petani-etani pribumi. Keadaan yang semakin memburuk menimbulkan banyak reaksi baik dari pihak dalam negeri ataupun luar negeri. Pihak-pihak yang menetang dan menuntut penghapusan sistem tanam paksa ialah, kaum agama, kaum liberal dan juga orang-orang humanis Belanda.

Dengan demikian berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah B.

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada masa pemerintahannya, Raffles berusaha menghapus sistem feodal dalam masyarakat Jawa. Deskripsikan upaya Raffles menghapus sistem tersebut!

31

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia