Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pada 5 Oktober Budi Utomo mengadakan kongres pertama. Kongres tersebut berhasil merumuskan tujuan organisasi Budi Utomo. Tuliskan isi tujuan organisasi Budi Utomo!

Pada 5 Oktober Budi Utomo mengadakan kongres pertama. Kongres tersebut berhasil merumuskan tujuan organisasi Budi Utomo. Tuliskan isi tujuan organisasi Budi Utomo! undefined 

Iklan

F. Freelancer6

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

tujuan organisasi Budi Utomo berdasarkan kongres pertama adalah mengusahakan kemajuan yang selaras buat negeri dan bangsa.

tujuan organisasi Budi Utomo berdasarkan kongres pertama adalah mengusahakan kemajuan yang selaras buat negeri dan bangsa.space space

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Budi Utomo memiliki arti sebagai suatu usaha yang mulia atau dalam bahasa Jawa budi kang utami berarti perkumpulan yang akan mencapai sesuatu berdasarkan keluhuran budi, kebaikan perangai atau tabiat. Nama Budi Utomo adalah usulan M Soeradji. Dengan semboyan Budi Utomo adalah Indie Vooruit (Hindia Maju), bukan Java Vooruit (Jawa Maju). Berdirinya Budi Utomo tidak lepas dari peran dr Wahidin Sudirohusodo, seorang keturunan bangsawan yang berusaha memperjuangkan nasib bangsanya dan memperbaiki masyarakat Jawa melalui pendidikan Barat. Budi Utomo adalah organisasi modern pertama kali di Indonesia yang artinya organisasi ini mempunyai pemimpin, ideologi jelas dan anggota. Budi Utomo menjadi organisasi pergerakan nasional yang pertama berdiri di Indonesia. Budi Utomo adalah sebuah organisasi yang didirikan pada tanggal 20 Mei 1908 oleh Dr. Sutomo dan para mahasiswa STOVIA. Budi Utomo mengadakan Kongres Budi Utomo I pada 3-5 Oktober 1908 di gedung Kweekshool, Jetis, Yogyakarta (sekarang SMU 11 Yogyakarta). Ketua Kongres Budi Utomo pertama adalah Dr Wahidin Sudirohusodo. Setelah kongres pertama ditetapkan tujuan Budi Utomo adalah mengusahakan kemajuan yang selaras buat negeri dan bangsa. Terutama dengan memajukan pengajaran, pertanian dan peternakan, perdagangan, teknik, industri dan kebudayaan. Kemudian setelah kongres Budi Utomo 1932, tujuan Budi Utomo diubah secara radikal yaitu mencapai Indonesia merdeka. Setelah kongres terakhir Budi Utomo pada 24-16 Desember 1934, Budi Utomo menjadi cikal bakal Partai Indonesia Raya (PARINDRA). Dengan demikian tujuan organisasi Budi Utomo berdasarkan kongres pertama adalah mengusahakan kemajuan yang selaras buat negeri dan bangsa.

Budi Utomo  memiliki arti sebagai suatu usaha yang mulia atau dalam bahasa Jawa budi kang utami berarti  perkumpulan yang akan mencapai sesuatu berdasarkan keluhuran budi, kebaikan perangai atau tabiat. Nama Budi Utomo adalah usulan M Soeradji. Dengan semboyan Budi Utomo adalah Indie Vooruit (Hindia Maju), bukan Java Vooruit (Jawa Maju). Berdirinya Budi Utomo tidak lepas dari peran dr Wahidin Sudirohusodo, seorang keturunan bangsawan yang berusaha memperjuangkan nasib bangsanya dan memperbaiki masyarakat Jawa melalui pendidikan Barat. Budi Utomo adalah organisasi modern pertama kali di Indonesia yang artinya organisasi ini mempunyai pemimpin, ideologi jelas dan anggota. Budi Utomo menjadi organisasi pergerakan nasional yang pertama berdiri di Indonesia. Budi Utomo adalah sebuah organisasi yang didirikan pada tanggal 20 Mei 1908 oleh Dr. Sutomo dan para mahasiswa STOVIA. Budi Utomo mengadakan Kongres Budi Utomo I pada 3-5 Oktober 1908 di gedung Kweekshool, Jetis, Yogyakarta (sekarang SMU 11 Yogyakarta). Ketua Kongres Budi Utomo pertama adalah Dr Wahidin Sudirohusodo. Setelah kongres pertama ditetapkan tujuan Budi Utomo adalah mengusahakan kemajuan yang selaras buat negeri dan bangsa. Terutama dengan memajukan pengajaran, pertanian dan peternakan, perdagangan, teknik, industri dan kebudayaan. Kemudian setelah kongres Budi Utomo 1932, tujuan Budi Utomo diubah secara radikal yaitu mencapai Indonesia merdeka. Setelah kongres terakhir Budi Utomo pada 24-16 Desember 1934, Budi Utomo menjadi cikal bakal Partai Indonesia Raya (PARINDRA).


Dengan demikian tujuan organisasi Budi Utomo berdasarkan kongres pertama adalah mengusahakan kemajuan yang selaras buat negeri dan bangsa.space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

13

Novi harmita Mitha

Ini yang aku cari!

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Mengusahakan perbaikan pendidikan dan pengajaran merupakan program organisasi …

16

4.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia