Iklan

Pertanyaan

Pada 1973-1974 pemerintah Indonesia mengirim beberapa pasukan Misi Garuda ke Vietnam. Tugas pasukan Misi Garuda tersebut ditunjukkan olehpilihan ...

Pada 1973-1974 pemerintah Indonesia mengirim beberapa pasukan Misi Garuda ke Vietnam. Tugas pasukan Misi Garuda tersebut ditunjukkan oleh pilihan ...

  1. Menjaga status quo

    mengawasi gencatan senjata

  2. Mengawasi pergantian kekuasaan

    mengamankan pasokan makanan

  3. Mencegah pelanggaran-pelanggaran

    mengawasi gencatan senjata

  4. Mencegah pelanggaran-pelanggaran

    mengamankan pasokan makanan

  5. Mengawasi evakuasi pasukan perang

    mengawal pertukaran tawanan perang

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

02

:

13

:

13

:

47

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.  

Pembahasan

Pada 1973-1974 pemerintah Inoonesia mengirim beberapa pasukan Misi Garuda ke Vietnam di bawah misi ICCS dan dipimpin oleh Brigjen TNI Wigoyo Atmodarminto. Tugas pasukan Misi Garuda tersebut ditunjukkan olehpilihan mengawasi evakuasi pasukan perang dan mengawal pertukaran tawanan perang. Jadi jawaban yang tepat adalah E.

Pada 1973-1974 pemerintah Inoonesia mengirim beberapa pasukan Misi Garuda ke Vietnam di bawah misi ICCS dan dipimpin oleh Brigjen TNI Wigoyo Atmodarminto. Tugas pasukan Misi Garuda tersebut ditunjukkan oleh pilihan mengawasi evakuasi pasukan perang dan mengawal pertukaran tawanan perang.

Jadi jawaban yang tepat adalah E.  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan tabel berikut! Jawaban yang tepat untuk mengisi huruf X dan Y yaitu ...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia