Iklan

Pertanyaan

Organisme dibawah ini yang memiliki hubungan kekerabatan paling dekat adalah ....

Organisme dibawah ini yang memiliki hubungan kekerabatan paling dekat adalah ....space 

  1. Canis felis dengan Felis tigrisundefined 

  2. Streptomyces griceus dengan Baccilus subtilisundefined 

  3. Marchantia polymorpha dengan Andrea petrophilaundefined 

  4. Lactobacillus casei dengan Bacillus subtilesundefined 

  5. Lactobacillus bulgaricus dengan Lactobacillus caseiundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

22

:

08

Klaim

Iklan

N. Vardini

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang benar adalah E

pilihan jawaban yang benar adalah E

Pembahasan

Organisme yang memiliki kekerabatan paling dekat yaitu Lactobacillus bulgaricus dengan Lactobacillus casei . Hal tersebut dikarenakan kedua bakteri tersebut memiliki genus yang sama. Dalam pengelompokkan taksonomi para ilmuan mengelompokkan hewan sesuai dengan kemiripan hewan tersebut. Salah satunya kemiripan marfologi, anatomi dan fisiologi. Urutan taksonomi yaitu: Kingdom Devisio Class Ordo Familia Genus Species Semakin rendah dalam urutan taksonomi maka persamaan antar spesies tersebut semakin banyak dan perbadaan semakin sedikit sehingga kekerabatan semakin dekat. Misalnya Lactobacillus bulgaricus dengan Lactobacillus casei memiliki persamaan tingkat genus lebih dekat secara kekerabatan dibandingkan Lactobacillus bulgaricus dengan Bacillus subtilis yang hanya memiliki persamaan hingga tingkat Class. Oleh karena itu, pilihan jawaban yang benar adalah E

Organisme yang memiliki kekerabatan paling dekat yaitu Lactobacillus bulgaricus dengan Lactobacillus casei. Hal tersebut dikarenakan kedua bakteri tersebut memiliki genus yang sama. Dalam pengelompokkan taksonomi para ilmuan mengelompokkan hewan sesuai dengan kemiripan hewan tersebut. Salah satunya kemiripan marfologi, anatomi dan fisiologi. Urutan taksonomi yaitu:space 
Kingdomundefined 
Devisioundefined 
Classundefined 
Ordoundefined 
Familiaundefined 
Genusundefined 
Speciesundefined 
Semakin rendah dalam urutan taksonomi maka persamaan antar spesies tersebut semakin banyak dan perbadaan semakin sedikit sehingga kekerabatan semakin dekat. Misalnya Lactobacillus bulgaricus dengan Lactobacillus casei memiliki persamaan tingkat genus lebih dekat secara kekerabatan dibandingkan Lactobacillus bulgaricus dengan Bacillus subtilis yang hanya memiliki persamaan hingga tingkat Class. 

Oleh karena itu, pilihan jawaban yang benar adalah E

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

19

Alikha Deswita

Makasih ❤️

LAELA SARI

Makasih ❤️

Farra Twice

Jawaban tidak sesuai Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Tulislah 3 contoh produk bioteknologi dan 3 contoh produk bioteknologi di bidang jasa!

3

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia