Iklan

Iklan

Pertanyaan

Organisasi yang didirikan Amir Syarifudin untuk mendapatkan kembali posisinya dengan menunda aksi PKI di Madiun adalah....

Organisasi yang didirikan Amir Syarifudin untuk mendapatkan kembali posisinya dengan menunda aksi PKI di Madiun adalah....undefined 

  1. Persatuan orangundefined 

  2. Front Pertahanan Rakyatundefined 

  3. Anak mudaundefined    

  4.  Front Demokrasi Rakyat 

  5. Persatuan yang dianiayaundefined 

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Iklan

Pembahasan

Front Demokrasi Rakyat (FDR) pada tanggal 28 Juni 1948 dibentuk oleh Amir Syarifuddin. Sebelumnya Amir Syarifuddin adalah mantan Perdana Menteri Indonesia pada periode 3 Juli 1947-29 Januari 1948. Kabinet pemerintahan yang dipimpinnya jatuh setelah penandatanganan Perjanjian Renville dengan Belanda yang sangat merugikan Indonesia. Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah D.

Front Demokrasi Rakyat (FDR) pada tanggal 28 Juni 1948 dibentuk oleh Amir Syarifuddin. Sebelumnya Amir Syarifuddin adalah mantan Perdana Menteri Indonesia pada periode 3 Juli 1947-29 Januari 1948. Kabinet pemerintahan yang dipimpinnya jatuh setelah penandatanganan Perjanjian Renville dengan Belanda yang sangat merugikan Indonesia.

Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

12

Angelene Sherryl Setiawan

Ini yang aku cari!

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Langkah yang diambil PKI setelah menjadi partai oposisi pada 1948 adalah ...

3

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia