Iklan

Pertanyaan

Organisasi dapat dibedakan atas organisasi formal dan organisasi informal. Ciri-ciri organisasi formal adalah .... memiliki struktur yang jelas memiliki pola komunikasi relatif mapan memiliki tujuan organisasi mengaturdisiplin kerja secara tertulis

Organisasi dapat dibedakan atas organisasi formal dan organisasi informal. Ciri-ciri organisasi formal adalah ....undefined 

  1. memiliki struktur yang jelas
  2. memiliki pola komunikasi relatif mapan
  3. memiliki tujuan organisasi
  4. mengatur disiplin kerja secara tertulis
  1. (1), (2), dan (3) benarundefined 

  2. (1) dan (3) benarundefined 

  3. (2) dan (4) benarundefined 

  4. (4) saja yang benarundefined 

  5. (1), (2), (3), dan (4) benarundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

15

:

29

Klaim

Iklan

F. Saputri

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Organisasi formal adalah kumpulan dari dua orang atau lebih yang mengikatkan diri dengan suatu tujuan bersama secara sadar serta dengan hubungan kerja yang rasional. Struktur organisasi formal menggambarkan rangkaian pola hubungan diantara fungsi-fungsi, unit-unit, kedudukan-kedudukan maupun posisi setiap orang yang menunjukkan tugas, wewenang, dan tanggung jawab masing-masing. Pada struktur organisasi formal,digambarkan spesialisasi/spesifikasi setiap pekerjaan yang dibebankan pada tiap individu ataupun tiap departemen/bagian. Dapat disimpulkan bahwa semua pertunjukan ciri dari organisasi formal,. Ciri pokok organisasi formal: pola komunikasi relatifmapan disiplin kerja diatur secara formal/tertulis pengorganisasian /struktur jelas ada kekhususan keahlian/profesionalisme Maka jawabannya adalah E, benar semua.

Organisasi formal adalah kumpulan dari dua orang atau lebih yang mengikatkan diri dengan suatu tujuan bersama secara sadar serta dengan hubungan kerja yang rasional. Struktur organisasi formal menggambarkan rangkaian pola hubungan diantara fungsi-fungsi, unit-unit, kedudukan-kedudukan maupun posisi setiap orang yang menunjukkan tugas, wewenang, dan tanggung jawab masing-masing. Pada struktur organisasi formal, digambarkan spesialisasi/spesifikasi setiap pekerjaan yang dibebankan pada tiap individu ataupun tiap departemen/bagian. Dapat disimpulkan bahwa semua pertunjukan ciri dari organisasi formal,.

Ciri pokok organisasi formal:

  1. pola komunikasi relatif mapan
  2. disiplin kerja diatur secara formal/tertulis
  3. pengorganisasian /struktur jelas
  4. ada kekhususan keahlian/profesionalisme

Maka jawabannya adalah E, benar semua.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Iklan

Pertanyaan serupa

Fungsi laten lembaga pendidikan adalah …. (SBMPTN 2017) mengurangi pengendalian orang tua meningkatkan daya kritis terhadap gejala sosial mempertahankan sistem kelas sosial memperpan...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia