Iklan

Iklan

Pertanyaan

Organisasi Budi Utomo cenderung memajukan pendidikan bagi golongan priyayi daripada bagi penduduk pribumi pada umumnya sebab….

Organisasi Budi Utomo cenderung memajukan pendidikan bagi golongan priyayi daripada bagi penduduk pribumi pada umumnya sebab….

  1. kebanyakan anggotanya ialah golongan priyayi

  2. masyarakat kebanyakan belum mengenal sistem penulisan

  3. pendiri organisasi Budi Utomo merupakan seorang priyayi

  4. jangkauan gerakannya terbatas pada penduduk Jawa dan Madura

  5. golongan priyayi cenderung bersifat kooperatif kepada pemerintah Belanda

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

tidak mengherankan apabila Budi Utomo cenderung memajukan pendidikan bagi golongan priyayi daripada bagi penduduk pribumi pada umumnya.

tidak mengherankan apabila Budi Utomo cenderung memajukan pendidikan bagi golongan priyayi daripada bagi penduduk pribumi pada umumnya.

Iklan

Pembahasan

Budi Utomo adalah organisasi modern pertama yang ada di Indonesia. Jangkauan gerakannya hanya terbatas kepada penduduk Jawa dan Madura. Selain itu, organisasi ini tidak terlibat pada kegiatan politik sebab lebih fokus pada bidang pendidikan dan budaya. Kebanyakan anggotanya ataupun pendukung berasal dari golongan priyayi sehingga dapat dimengerti mengapa Budi Utomo menganggap perlunya meluaskan pendidikan Barat. Pengetahuan bahasa Belanda mendapat prioritas pertama karena tanpa bahasa tersebut tidak dapat mengharapkan kedudukan yang layak dalam jenjang kepegawaian kolonial. Oleh karena itu, tidak mengherankan apabila Budi Utomo cenderung memajukan pendidikan bagi golongan priyayi daripada bagi penduduk pribumi pada umumnya.

Budi Utomo adalah organisasi modern pertama yang ada di Indonesia. Jangkauan gerakannya hanya terbatas kepada penduduk Jawa dan Madura. Selain itu, organisasi ini tidak terlibat pada kegiatan politik sebab lebih fokus pada bidang pendidikan dan budaya. Kebanyakan anggotanya ataupun pendukung berasal dari golongan priyayi sehingga dapat dimengerti mengapa Budi Utomo menganggap perlunya meluaskan pendidikan Barat. Pengetahuan bahasa Belanda mendapat prioritas pertama karena tanpa bahasa tersebut tidak dapat mengharapkan kedudukan yang layak dalam jenjang kepegawaian kolonial. Oleh karena itu, tidak mengherankan apabila Budi Utomo cenderung memajukan pendidikan bagi golongan priyayi daripada bagi penduduk pribumi pada umumnya.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Organisasi pergerakan yang mengeluarkan Manifesto Politik tahun 1925 adalah....

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia