Iklan

Pertanyaan

Organ pernapasan yang menghubungkan hidung dengan tenggorokan yang menstimulus rasa sakit pada hidung ketika tersedak adalah ....

Organ pernapasan yang menghubungkan hidung dengan tenggorokan yang menstimulus rasa sakit pada hidung ketika tersedak adalah .... 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

06

:

07

:

51

Klaim

Iklan

A. Tri

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

nasofaring adalah bagian sistem pernapasan yang menghubungkan hidung dan tenggorokan. Saat tersedak, bagian inilah yang menstimulasi rasa sakit pada hidung.

nasofaring adalah bagian sistem pernapasan yang menghubungkan hidung dan tenggorokan. Saat tersedak, bagian inilah yang menstimulasi rasa sakit pada hidung. 

Pembahasan

Tersedak merupakan suatu keadaan masuknya benda asing (makanan, minuman atau benda kecil lainnya) ke dalam saluran napas sehingga dapat menimbulkan gangguan pernapasan.Organ pernapasan yang menghubungkan hidung dengan tenggorokan yang menstimulus rasa sakit pada hidung ketika tersedak adalah nasofaring. Nasofaring merupakan salah satu bagian pada tenggorokanatas yang terletak di belakang hidung dan di balik langit-langit rongga mulut.Nasofaring berasal dari 2 kata, yaitu naso yang artinya hidung dan faring yang artinya tenggorokan. Oleh karena itu, nasofaring adalah bagian sistem pernapasan yang menghubungkan hidung dan tenggorokan. Saat tersedak, bagian inilah yang menstimulasi rasa sakit pada hidung.

Tersedak merupakan suatu keadaan masuknya benda asing (makanan, minuman atau benda kecil lainnya) ke dalam saluran napas sehingga dapat menimbulkan gangguan pernapasan. Organ pernapasan yang menghubungkan hidung dengan tenggorokan yang menstimulus rasa sakit pada hidung ketika tersedak adalah nasofaring. Nasofaring merupakan salah satu bagian pada tenggorokan atas yang terletak di belakang hidung dan di balik langit-langit rongga mulut. Nasofaring berasal dari 2 kata, yaitu naso yang artinya hidung dan faring yang artinya tenggorokan. Oleh karena itu, nasofaring adalah bagian sistem pernapasan yang menghubungkan hidung dan tenggorokan. Saat tersedak, bagian inilah yang menstimulasi rasa sakit pada hidung. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Stiva Nuraini

Bantu banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Mengapa kita sebaiknya tidak berbicara pada saat makan dan minum? Apa hubungannya dengan pernapasan?

14

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia