Iklan

Pertanyaan

Organ-organ yang membentuk sistem pencernaan, yaitu....

  Organ-organ yang membentuk sistem pencernaan, yaitu....

  1. mulut-tenggorokkan-lambung-usus-anus. 

  2. mulut-kerongkongan-lambung-usus-anus. 

  3. mulut-lambung-kerongkongan-usus-anus. 

  4. mulut-tenggorokkan-kerongkongan-lambung-usus-anus.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

18

:

12

:

20

Klaim

Iklan

R. Yumna

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Makanan masuk ke dalam tubuh melalui mulut. Di dalam mulut terjadi pencernaan secara mekanik dan kimiawi. Pencernaan mekanik dilakukan dengan gigi dan pencernaan kimiawi oleh enzim ptialin yang terkandung di dalam air liur. Setelah dicerna oleh mulut, makanan masuk ke kerongkongan. Saat melewati kerongkongan, makanan didorong dengan gerak peristaltik. Setelah melewati kerongkongan, makanan masuk menuju lambung dan usus untuk dicerna secara kimiawi. Dalam usus halus juga berlangsung penyerapan nutrisi hasil pencernaan. Sisa makanan kemudian masuk ke usus besar untuk dibusukkan dan diserap kandungan airnya. Terakhir sisa makanan akan dikeluarkan melalui anus.

Makanan masuk ke dalam tubuh melalui mulut. Di dalam mulut terjadi pencernaan secara mekanik dan kimiawi. Pencernaan mekanik dilakukan dengan gigi dan pencernaan kimiawi oleh enzim ptialin yang terkandung di dalam air liur. Setelah dicerna oleh mulut, makanan masuk ke kerongkongan. Saat melewati kerongkongan, makanan didorong dengan gerak peristaltik. Setelah melewati kerongkongan, makanan masuk menuju lambung dan usus untuk dicerna secara kimiawi. Dalam usus halus juga berlangsung penyerapan nutrisi hasil pencernaan. Sisa makanan kemudian masuk ke usus besar untuk dibusukkan dan diserap kandungan airnya. Terakhir sisa makanan akan dikeluarkan melalui anus.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

542

Zynn

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Pertanyaan serupa

Dalam tubuh manusia terdapat pencernaan secara mekanis dan kimiawi. Pencernaan ini terjadi agar tubuh dapat menguraikan nutrisi yang dikandung dalam makanan. Salah satu nutrisi yang dibutuhkan oleh tu...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia