Iklan

Pertanyaan

Orang yang terinfeksi kuman TBC akan mengalami kerusakan yang berupa timbulnya bintil-bintil pada bagian yang bernomor ....

Orang yang terinfeksi kuman TBC akan mengalami kerusakan yang berupa timbulnya bintil-bintil pada bagian yang bernomor ....

  1. 1undefined 

  2. 2undefined 

  3. 3undefined 

  4. 4undefined 

  5. 5undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

16

:

43

:

32

Iklan

R. Fransisca

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

pilihan jawaban yang tepat adalah D.space space 

Pembahasan

TBC merupakan penyakit pada paru-paru yang disebabkan infeksi bakteri Mycobacterium tuberculosis . Gejala TBC yaitu berupa batuk yang berlangsung lama (lebih dari 3 minggu), biasanya berdahak dan mengeluarkan darah. Selain itu, penderita TBC juga akan mengalami gejala lain seperti demam, lemas, berat badan turun, nyeri dada, tidak nafsu makan, dan berkeringat saat malam hari.Penyakit TBC merupakan penyakit yang berbahaya. Penyakit TBCakan menyebabkan terbentuknya bintil-bintil pada alveolus sehingga penderita mengalami kesulitan bernapas. Pada gambar, alveolus ditunjukkan oleh nomor 4. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

TBC merupakan penyakit pada paru-paru yang disebabkan infeksi bakteri Mycobacterium tuberculosis. Gejala TBC yaitu berupa batuk yang berlangsung lama (lebih dari 3 minggu), biasanya berdahak dan mengeluarkan darah. Selain itu, penderita TBC juga akan mengalami gejala lain seperti demam, lemas, berat badan turun, nyeri dada, tidak nafsu makan, dan berkeringat saat malam hari. Penyakit TBC merupakan penyakit yang berbahaya. Penyakit TBC akan menyebabkan terbentuknya bintil-bintil pada alveolus sehingga penderita mengalami kesulitan bernapas. Pada gambar, alveolus ditunjukkan oleh nomor 4.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.space space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

21

Yuneti Nurliani

Mudah dimengerti

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!