Iklan

Iklan

Pertanyaan

Nyatakan perkalian berulang berikut dalam perpangkatan 5 1 ​ × 5 1 ​ × 5 1 ​ × 5 1 ​ × 5 1 ​

Nyatakan perkalian berulang berikut dalam perpangkatan

space space 

Iklan

M. Claudia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Nusa Cendana Kupang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

dapat dinyatakan dalam bentuk pangkat yaitu .

 1 fifth cross times 1 fifth cross times 1 fifth cross times 1 fifth cross times 1 fifth dapat dinyatakan dalam bentuk pangkat yaitu open parentheses 1 fifth close parentheses to the power of 5.space space 

Iklan

Pembahasan

Ingat, Bentuk umum bilangan berpangkat adalah merupakan bilangan pokok atau absis merupakan pangkat atau eksponen Secara umum,bilangan berpangkat dapat dinyatakan sebagai perkalian berulang pada bilangan yang sama Diperoleh sebagai berikut merupakan bilangan pokok dan berulang sebanyak 5kali, sehingga Dengan demikian, dapat dinyatakan dalam bentuk pangkat yaitu .

Ingat,

Bentuk umum bilangan berpangkat adalah

a to the power of n comma space dengan space a not equal to 0

a merupakan bilangan pokok atau absis
n merupakan pangkat atau eksponen

Secara umum, bilangan berpangkat dapat dinyatakan sebagai perkalian berulang pada bilangan yang sama

a to the power of n equals a cross times a cross times a........... cross times a space space space space open parentheses sebanyak space n space kali close parentheses

Diperoleh sebagai berikut

1 fifth cross times 1 fifth cross times 1 fifth cross times 1 fifth cross times 1 fifth

1 fifth merupakan bilangan pokok dan berulang sebanyak 5 kali, sehingga

1 fifth cross times 1 fifth cross times 1 fifth cross times 1 fifth cross times 1 fifth equals open parentheses 1 fifth close parentheses to the power of 5

Dengan demikian, 1 fifth cross times 1 fifth cross times 1 fifth cross times 1 fifth cross times 1 fifth dapat dinyatakan dalam bentuk pangkat yaitu open parentheses 1 fifth close parentheses to the power of 5.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

680

dinaa

Mudah dimengerti

KAYLA NAFISA RAMADHANI

Ini yang aku cari!

Zahra Tusita

Bantu banget

Luh gita anggarini

Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Pembahasan lengkap banget Makasih ❤️

Real Akun

Karena kamu sangat membantu dan gratis,tapi seng penting gratis

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Nyatakan perkalianberulang berikut dalam perpangkatan ( − 2 ) × ( − 2 ) × ( − 2 )

99

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia