Iklan

Pertanyaan

Nelayan pada umumnya berangkat melaut pada malam hari. Fenomena alam yang dimanfaatkan oleh nelayanadalah ....

Nelayan pada umumnya berangkat melaut pada malam hari. Fenomena alam yang dimanfaatkan oleh nelayan adalah ....space

  1. angin lokal

  2. tingginya salinitas pada malam hari 

  3. angin darat 

  4. embusan angin yang pelan dan lembut 

  5. ombak yang besar

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

06

:

06

:

29

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C. 

Pembahasan

Jawabanbenar untuk soal ini adalah C. Berikut adalah penjelasannya. Angin darat adalah angin yang berhembus dari darat ke laut. Angin darat biasanya terjadi pada malam hari . Hal ini karena tekanan udara yang berada di darat lebih tinggi, sehingga angin bergerak menuju laut yang memiliki tekanan udara rendah . Angin darat biasanya digunakan nelayan untuk pergi melaut pada malam hari. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah C.

Jawaban benar untuk soal ini adalah C.

Berikut adalah penjelasannya.

Angin darat adalah angin yang berhembus dari darat ke laut. Angin darat biasanya terjadi pada malam hari. Hal ini karena tekanan udara yang berada di darat lebih tinggi, sehingga angin bergerak menuju laut yang memiliki tekanan udara rendah. Angin darat biasanya digunakan nelayan untuk pergi melaut pada malam hari.

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah C. 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!