Iklan

Iklan

Pertanyaan

Nekara adalah sejenis gendang yang terbuat dari perunggu dan bentuknya menyempit di bagian pinggang. Biasanya Nekara digunakan sebagai alat ….

Nekara adalah sejenis gendang yang terbuat dari perunggu dan bentuknya menyempit di bagian pinggang. Biasanya Nekara digunakan sebagai alat ….
 

  1. berburu

  2. upacara ritual

  3. bercocok tanam

  4. tanda kebesaran

  5. pemotong tanaman

Iklan

T. TA.KH

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Berdasarkan hasil penelitian, nekara digunakan sebagai peralatan upacara, ritual sebagaimana hiasan-hiasan pada dinding nekara yang menunjukkan hal tersebut. Ukuran nekara ada yang besar, seperti yang ditemukan di Bali, ada pula yang berukuran kecil dan ramping seperti yang ditemukan di Pulau Alor. Nekara yang kecil dan ramping tersebut dinamakan moko atau mako. Nekara juga memiliki fungsi dan bentuk yang berbeda setiap wilayah berkembangnya. Berbagai fungsi nekara mencerminkan pola kehidupan masyarakat pada zamannya. Nekara dapat berfungsi sebagai alat music untuk upacaraupacara khusus, misalnya upacara pemakaman, pernikahan, juga upacara pemanggilan hujan untuk mendukung siklus pertanian

Berdasarkan hasil penelitian, nekara digunakan sebagai peralatan upacara, ritual sebagaimana hiasan-hiasan pada dinding nekara yang menunjukkan hal tersebut. Ukuran nekara ada yang besar, seperti yang ditemukan di Bali, ada pula yang berukuran kecil dan ramping seperti yang ditemukan di Pulau Alor. Nekara yang kecil dan ramping tersebut dinamakan moko atau mako. Nekara juga memiliki fungsi dan bentuk yang berbeda setiap wilayah berkembangnya. Berbagai fungsi nekara mencerminkan pola kehidupan masyarakat pada zamannya. Nekara dapat berfungsi sebagai alat music untuk upacaraupacara khusus, misalnya upacara pemakaman, pernikahan, juga upacara pemanggilan hujan untuk mendukung siklus pertanian
 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Menhir adalah salah satu hasil kebudayaan zaman megalitikum. Menhir memiliki bentuk seperti tugu dan berfungsi sebagai….

7

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia