Iklan

Pertanyaan

Negara X memutuskan membeli produk otomotif dari negara Y karena butuh biaya lebih besar bila harus memproduksi produk otomotif sendiri. Hal tersebut mengindikasikan adanya faktor pendorong perdagangan internasional, yaitu….

Negara X memutuskan membeli produk otomotif dari negara Y karena butuh biaya lebih besar bila harus memproduksi produk otomotif sendiri. Hal tersebut mengindikasikan adanya faktor pendorong perdagangan internasional, yaitu….space 

  1. Perbedaan teknologispace 

  2. Perbedaan sumber daya alamspace 

  3. Perbedaan sumber daya manusiaspace 

  4. Efisiensispace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

16

:

07

:

20

Iklan

F. Faiz

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space 

Pembahasan

Perbedaan biaya produksi menjadi salah satu faktor pendorong terjadinya perdagangan internasional dimana penghematan biaya yang dikeluarkan suatu negara untuk bisa mendapatkan produk yang diinginkan dan karena keterbatasan di negara sendiri. Oleh karena itu, perbedaan biaya prduksi memberikan dampak efisiensi terhadap biaya produksi yang dikeluarkan suatu negara dalam perdagangan internasional. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Perbedaan biaya produksi menjadi salah satu faktor pendorong terjadinya perdagangan internasional dimana penghematan biaya yang dikeluarkan suatu negara untuk bisa mendapatkan produk yang diinginkan dan karena keterbatasan di negara sendiri.

Oleh karena itu, perbedaan biaya prduksi memberikan dampak efisiensi terhadap biaya produksi yang dikeluarkan suatu negara dalam perdagangan internasional.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

211

Anggita Suryani

Mudah dimengerti

Syahrasswati

Ini yang aku cari!

Adinya Syahri

Pembahasan lengkap banget

Lailatul Permata Aprilia Prianti

Pembahasan terpotong Pembahasan tidak lengkap

Khairita Ramadhani

Ini yang aku cari!

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!