Iklan

Pertanyaan

Monang adalah pemuda Batak yang berpendidikan teknik tinggi. Ia dibesarkan dan hidup dalam budaya modern kota besar di Jawa. Namun, mertuanya masih cukup kuat warna daerahya. Pertautan ini bukan sekadar penghormatan, melainkan juga dipakai untuk memperhitungkan masa depannya sendiri. Unsur intrinsik yang terdapat dalam kutipan resensi tersebut adalah ....

    Monang adalah pemuda Batak yang berpendidikan teknik tinggi. Ia dibesarkan dan hidup dalam budaya modern kota besar di Jawa. Namun, mertuanya masih cukup kuat warna daerahya. Pertautan ini bukan sekadar penghormatan, melainkan juga dipakai untuk memperhitungkan masa depannya sendiri.

Unsur intrinsik yang terdapat dalam kutipan resensi tersebut adalah ....

  1. temaundefined

  2. latarundefined

  3. amanatundefined

  4. perwatakanundefined

  5. alurundefined

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

15

:

19

:

51

Klaim

Iklan

N. Sari

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Nasional

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan D.

jawaban yang tepat adalah pilihan D.undefined 

Pembahasan

Resensi di atas menyatakan unsur intrinsik perwatakan yaitu Monang adalah pemuda Batak yang berpendidikan teknik tinggi. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan D.

Resensi di atas menyatakan unsur intrinsik perwatakan yaitu  Monang adalah pemuda Batak yang berpendidikan teknik tinggi.

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

Iklan

Pertanyaan serupa

Kelebihan buku yang terdapat dalam kutipan resensi buku tersebut terdapat dalam kalimat ....

4

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia