Iklan

Pertanyaan

Molekul asam piruvat yang dihasilkan dari proses glikolisisyang kemudian masuk dalam tahapan dekarboksilasi oksidatif akan diubah menjadi ….

Molekul asam piruvat yang dihasilkan dari proses glikolisis yang kemudian masuk dalam tahapan dekarboksilasi oksidatif akan diubah menjadi ….space space 

  1. gliseraldehid 3 fosfatspace space 

  2. asam malatspace space 

  3. asam suksinatspace space 

  4. asam oksaloasetatspace space 

  5. asetil Ko-Aspace space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

32

:

51

Iklan

M. Mulyaningsih

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Setelah 1 molekul glukosa diubah menjadi 2 molekul asam piruvat pada proses glikolisis, maka 2 molekul asam piruvat tersebut akan masuk ke tahapan selanjutnya, yaitu dekarboksilasi oksidatif. Proses dekarboksilasi oksidatif yang terjadi di matriks mitokondria akan mengubah 2 molekul asam piruvat menjadi 2 molekul asetil Ko-A, molekul 2 NADH, dan 2 . Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Setelah 1 molekul glukosa diubah menjadi 2 molekul asam piruvat pada proses glikolisis, maka 2 molekul asam piruvat tersebut akan masuk ke tahapan selanjutnya, yaitu dekarboksilasi oksidatif. Proses dekarboksilasi oksidatif yang terjadi di matriks mitokondria akan mengubah 2 molekul asam piruvat menjadi 2 molekul asetil Ko-A, molekul 2 NADH, dan 2 begin mathsize 12px style C O subscript 2 end style.space space 

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Yahuda siyensih

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!