Iklan

Iklan

Pertanyaan

Metode sensus yang dilaksanakan dengan cara petugas mendatangi rumah penduduk dan mewawancarainya disebut metode …

Metode sensus yang dilaksanakan dengan cara petugas mendatangi rumah penduduk dan mewawancarainya disebut metode … space 

  1. canvasser space 

  2. householder space 

  3. demografi space 

  4. kuantitatif space 

  5. kualitatif space 

Iklan

F. Seftiani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.  space 

Iklan

Pembahasan

Jawaban benar pada soal ini adalah A. Berikut adalah pembahasannya. Sensus penduduk adalah kegiatan yang meliputi pengolahan, penerbitan keterangan mengenai penduduk suatu negara dalam waktu tertentu, frekuensinya 10 tahun sekali. Macam-macam metode sensus antara lain sensus householder dan sensus canvasser . Metode sensus yang dilaksanakan dengan cara petugas mendatangi rumah penduduk dan mewawancarainya disebut metode canvasser . Keunggulan metode ini, data yang diperoleh lebih terjamin kelengkapannya dan penduduk sulit untuk memalsukan data. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Jawaban benar pada soal ini adalah A.

Berikut adalah pembahasannya.

Sensus penduduk adalah kegiatan yang meliputi pengolahan, penerbitan keterangan mengenai penduduk suatu negara dalam waktu tertentu, frekuensinya 10 tahun sekali. Macam-macam metode sensus antara lain sensus householder dan sensus canvasser. Metode sensus yang dilaksanakan dengan cara petugas mendatangi rumah penduduk dan mewawancarainya disebut metode canvasser. Keunggulan metode ini, data yang diperoleh lebih terjamin kelengkapannya dan penduduk sulit untuk memalsukan data.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.  space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

105

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pelaksanaan sensus dengan mendatangilangsung rumah-rumah penduduk untukmelakukan wawancara langsung mengenaihal-hal yang bersifat demografis merupakanmetode sensus secara ....

27

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia