Iklan

Pertanyaan

Metode Paasche menggunakan kuantitas barang pada tahun dasar sebagai timbangan terhadap harga. SEBAB Penghitungan indeks harga dengan metode Laspeyres akan cenderung memiliki nilai lebih tinggi dibandingkan dengan penghitungan indeks harga dengan metode paasche.

Metode Paasche menggunakan kuantitas barang pada tahun dasar sebagai timbangan terhadap harga.

SEBAB

Penghitungan indeks harga dengan metode Laspeyres akan cenderung  memiliki nilai lebih tinggi dibandingkan dengan penghitungan indeks harga dengan metode paasche.

  1. Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat

  2. Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat

  3. Jika pernyataan benar dan alasan salah

  4. Jika pernyataan salah dan alasan benar

  5. Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

12

:

14

:

15

Klaim

Iklan

L. Avicenna

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

Jawaban terverifikasi

Jawaban

indeks tidak akan terpengaruhi untuk mengikuti perubahan bobot dari periode ke periode, karena bobot yang digunakan adalah bobot tahun tertentu yang menjadi dasar. Sehingga perhitungan indeks harga yang menggunakan formula Laspeyres ini cenderung akan bernilai lebih tinggi dibandingkan hasil perhitungan indeks harga dengan formula Paasche.

indeks tidak akan terpengaruhi untuk mengikuti perubahan bobot dari periode ke periode, karena bobot yang digunakan adalah bobot tahun tertentu yang menjadi dasar. Sehingga perhitungan indeks harga yang menggunakan formula Laspeyres ini cenderung akan bernilai lebih tinggi dibandingkan hasil perhitungan indeks harga dengan formula Paasche.

Pembahasan

Pernyataan tidak tepat, karena metode paasche menggunakan kuantitas tahun berjalan atau tahun yang dihitung sebagai timbangan terhadap harga, bukan menggunakan tahun dasar. Indeks harga yang menggunakan kuantitas tahun dasar adalah indeks harga dengan metode laspeyres, bukan paasche. Penyebab tepat, berdasarkan formula Laspeyres, perhitungang pembobotan dibuat berdasarkan bobot pada tahun tertentu yang dijadikan dasar ( base year ). Oleh sebab itu, indeks tidak akan terpengaruhi untuk mengikuti perubahan bobot dari periode ke periode, karena bobot yang digunakan adalah bobot tahun tertentu yang menjadi dasar. Sehingga perhitungan indeks harga yang menggunakan formula Laspeyres ini cenderung akan bernilai lebih tinggi dibandingkan hasil perhitungan indeks harga dengan formula Paasche.

Pernyataan tidak tepat, karena metode paasche menggunakan kuantitas tahun berjalan atau tahun yang dihitung sebagai timbangan terhadap harga, bukan menggunakan tahun dasar. Indeks harga yang menggunakan kuantitas tahun dasar adalah indeks harga dengan metode laspeyres, bukan paasche.

Penyebab tepat, berdasarkan formula Laspeyres, perhitungang pembobotan dibuat berdasarkan bobot pada tahun tertentu yang dijadikan dasar (base year). Oleh sebab itu, indeks tidak akan terpengaruhi untuk mengikuti perubahan bobot dari periode ke periode, karena bobot yang digunakan adalah bobot tahun tertentu yang menjadi dasar. Sehingga perhitungan indeks harga yang menggunakan formula Laspeyres ini cenderung akan bernilai lebih tinggi dibandingkan hasil perhitungan indeks harga dengan formula Paasche.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan tabel berikut ini: Berdasarkan data pada tabel, maka angka indeks harga tahun 2015 dengan metode Laspeyres adalah…

3

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia