Iklan

Pertanyaan

Meskipun Republik Rakyat Tiongkok merupakan salah satu negara penghasil beras yang besar di Asia, tetapi negara ini tidak mengekspor berasnya ke luar negeri. Faktor penyebab terjadinya hal ini adalah ….

Meskipun Republik Rakyat Tiongkok merupakan salah satu negara penghasil beras yang besar di Asia, tetapi negara ini tidak mengekspor berasnya ke luar negeri. Faktor penyebab terjadinya hal ini adalah ….
 

  1. harga jual beras dari Tiongkok terlalu mahal

  2. kualitas beras yang dihasilkan rendah dan sulit dijual

  3. adanya penetapan tarif dagang beras Tiongkok oleh Amerika Serikat

  4. produksi beras hanya cukup untuk memenuhi kebutuhan dalam negeri

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

14

:

42

:

42

Klaim

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Tiongkok merupakan salah satu produsen beras terbesar di dunia. Akan tetapi, meski negara ini mampu menghasilkan beras dalam jumlah yang besar, Tiongkok ternyata tidak menjual berasnya ke negara lain. Hal tersebut dikarenakan jumlah produksi beras yang dihasilkan hanya cukup untuk memenuhi kebutuhan penduduk akan beras. Republik Rakyat Tiongkok adalah negara dengan jumlah penduduk terbanyak di dunia, jadi wajar jika kebutuhan berasnya sangat tinggi. Terlebih, beras merupakan makanan pokok penduduk negara ini. Bahkan, untuk menutupi kebutuhan berasnya, Tiongkok masih harus mengimpornya dari negara lain. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Tiongkok merupakan salah satu produsen beras terbesar di dunia. Akan tetapi, meski negara ini mampu menghasilkan beras dalam jumlah yang besar, Tiongkok ternyata tidak menjual berasnya ke negara lain. Hal tersebut dikarenakan jumlah produksi beras yang dihasilkan hanya cukup untuk memenuhi kebutuhan penduduk akan beras. Republik Rakyat Tiongkok adalah negara dengan jumlah penduduk terbanyak di dunia, jadi wajar jika kebutuhan berasnya sangat tinggi. Terlebih, beras merupakan makanan pokok penduduk negara ini. Bahkan, untuk menutupi kebutuhan berasnya, Tiongkok masih harus mengimpornya dari negara lain. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Orang Sami termasuk dalam ras ….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia