Iklan

Iklan

Pertanyaan

Meri dan Asti melakukan percobaan tentang pertumbuhan biji kacang kedelai. Adapun rancangan percobaan Meri dan Asti sebagai berikut. Meri dan Asti membiarkan percobaan tersebut selama satu minggu. Berdasarkan perlakuan yang diberikan pada percobaan tersebut, kemungkinan hasil percobaan Meri dan Asti yang paling tepat adalah ....

Meri dan Asti melakukan percobaan tentang pertumbuhan biji kacang kedelai. Adapun rancangan percobaan Meri dan Asti sebagai berikut.

Meri dan Asti membiarkan percobaan tersebut selama satu minggu. Berdasarkan perlakuan yang diberikan pada percobaan tersebut, kemungkinan hasil percobaan Meri dan Asti yang paling tepat adalah ....

  1. biji kacang kedelai pada cawan petri A dan B tidak dapat berkecambah

  2. biji kacang kedelai pada cawan petri B dapat berkecambah dengan baik

  3. biji kacang kedelai pada cawan petri B dan C berkecambah dengan baik

  4. kecambah biji kacang kedelai pada cawan petri C lebih tinggi daripada kecambah pada cawan petri A

  5. kecambah biji kacang kedelai pada cawan petri B lebih rendah daripada kecambah pada cawan petri Cundefined

Iklan

R. Yumna

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pertumbuhan dan perkembangan tanaman dipengaruhi oleh faktor internal dan eksternal. Faktor internal adalah gen dan hormon. Faktor eksternal adalah suhu, cahaya, kelembapan, air dan nutrien. Perkecambahan dimulai dengan proses penyerapan air (imbibisi). Masuknya air pada biji menyebabkan enzim aktif bekerja, bekerjanya enzim. Pada cawan A dan C biji tidak dapat berkecambah dikarenakan bijiyang direndamdalam air yang berlebihtidak tumbuh karenabijiakan membusuk sehingga tidakbisaberbenih. Sedangkan pada cawan B jumlah air yang ideal dan kapas sebagai pengganti tanah akan dapat membuat biji berkecambah.

Pertumbuhan dan perkembangan tanaman dipengaruhi oleh faktor internal dan eksternal. Faktor internal adalah gen dan hormon. Faktor eksternal adalah suhu, cahaya, kelembapan, air dan nutrien.  Perkecambahan dimulai dengan proses penyerapan air (imbibisi). Masuknya air pada biji menyebabkan enzim aktif bekerja, bekerjanya enzim. Pada cawan A dan C biji tidak dapat berkecambah dikarenakan biji yang direndam dalam air yang berlebih tidak tumbuh karena biji akan membusuk sehingga tidak bisa berbenih. Sedangkan pada cawan B jumlah air yang ideal dan kapas sebagai pengganti tanah akan dapat membuat biji berkecambah.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

212

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Mawar melakukan percobaan tentang pertumbuhan kecambah kacang hijau yang diberi intensitas cahaya berbeda. Adapun hasil percobaan yang dilakukan Mawar dapat digambarkan seperti grafik berikut. K...

277

3.9

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia