Iklan

Iklan

Pertanyaan

Menurutmu, apakah jumlah penduduk yang sangat banyak merupakan salah satu sebab terjadinya pengangguran?

Menurutmu, apakah jumlah penduduk yang sangat banyak merupakan salah satu sebab terjadinya pengangguran?space 

Iklan

S. Sumiati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pengangguran adalah sebutan untuk angkatan kerja (penduduk berumur 15-65 tahun) yang tidak bekerja sama sekali atau sedang mencari pekerjaan. Pengangguran biasanya disebabkan karena jumlah angkatan kerja tidak sebanding dengan jumlah lapangan kerja yang ada. Adapun faktor meningkatnya jumlah pengangguran,yaitu: Banyaknya jumlah tenaga kerja tidak sebanding dengan kesempatan atau lapangan kerja. Rendahnya tingkat pendidikan Kurangnya keterampilan yang dimiliki pelamar kerja sehingga tidak memenuhi kriteria lowongan pekerjaan. Kemajuan teknologi, yang pada akhirnya dapat menggantikan tenaga kerja manusia. Resesi ekonomi. Tenaga kerja antar daerah dimanfaatkan secara tidak seimbang. Pemerintah yang membuat kebijakan untuk menghentikan pengiriman TKI ke luar negeri Persaingan pasar global, banyak perusahaan, terutama perusahaan asing di Indonesia yang lebih memilih menggunakan tenaga kerja dari negara lain dibandingkan tenaga kerja lokal karena dinilai tidak memiliki kemampuan yang memadai. Jumlah penduduk yang sangat banyak merupakan salah satu terjadinya pengangguran, karena jumlah persaingan yang terjadi dalam angkatan kerja membuat para tenaga kerja menjadi sulit mendapat pekerjaan.

Pengangguran adalah sebutan untuk angkatan kerja (penduduk berumur 15-65 tahun) yang tidak bekerja sama sekali atau sedang mencari pekerjaan. Pengangguran biasanya disebabkan karena jumlah angkatan kerja tidak sebanding dengan jumlah lapangan kerja yang ada.

Adapun faktor meningkatnya jumlah pengangguran,yaitu:

  1. Banyaknya jumlah tenaga kerja tidak sebanding dengan kesempatan atau lapangan kerja.
  2. Rendahnya tingkat pendidikan
  3. Kurangnya keterampilan yang dimiliki pelamar kerja sehingga tidak memenuhi kriteria lowongan pekerjaan.
  4. Kemajuan teknologi, yang pada akhirnya dapat menggantikan tenaga kerja manusia.
  5. Resesi ekonomi.
  6. Tenaga kerja antar daerah dimanfaatkan secara tidak seimbang.
  7. Pemerintah yang membuat kebijakan untuk menghentikan pengiriman TKI ke luar negeri
  8. Persaingan pasar global, banyak perusahaan, terutama perusahaan asing di Indonesia yang lebih memilih menggunakan tenaga kerja dari negara lain dibandingkan tenaga kerja lokal karena dinilai tidak memiliki kemampuan yang memadai.


Jumlah penduduk yang sangat banyak merupakan salah satu terjadinya pengangguran, karena jumlah persaingan yang terjadi dalam angkatan kerja membuat para tenaga kerja menjadi sulit mendapat pekerjaan.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Terjadinya pengangguran disebabkan oleh ....

2

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia