Iklan

Pertanyaan

Menurut Teori Tunika Korpus, menyatakan bahwa titik tumbuh akar dan batang pada tumbuhan terdiri atas 2 zona yang terpisah susunannya yaitu tunika dan korpus.Tunika berarti….

Menurut Teori Tunika Korpus, menyatakan bahwa titik tumbuh akar dan batang pada tumbuhan terdiri atas 2 zona yang terpisah susunannya yaitu tunika dan korpus. Tunika berarti….

  1. lapisan luar yang akan berkembang menjadi jaringan epidermis

  2. lapisan terluar yang akan berkembang menjadi korteks

  3. lapisan terdalam yang akan berkembang menjadi empulur

  4. lapisan terdalam yang akan berkembang menjadi jaringan pengangkut

  5. bagian pusat titik tumbuh yang memiliki kemampuan membelah ke segala arah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

11

:

24

:

01

Iklan

R. Ulfi

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Teori Tunika Korpus adalah teorititik tumbuh akar dan batang pada tumbuhan yang terdiri atas 2 zona yang terpisah susunannya, yaitu tunika dan korpus. Tunika merupakan lapisan terluar yang selanjutnya berkembang menjadi jaringan primer. Korpus adalah bagian pusat titik tumbuh yang memiliki kemampuan membelah ke segala arah. Teori ini dikemukakan oleh ahli botani, Schmidt.

Teori Tunika Korpus adalah teori titik tumbuh akar dan batang pada tumbuhan yang terdiri atas 2 zona yang terpisah susunannya, yaitu tunika dan korpus. Tunika merupakan lapisan terluar yang selanjutnya berkembang menjadi jaringan primer. Korpus adalah bagian pusat titik tumbuh yang memiliki kemampuan membelah ke segala arah. Teori ini dikemukakan oleh ahli botani, Schmidt.

  •  

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Nurul Fadila

Ini yang aku cari!

Mochi

Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!