Iklan

Pertanyaan

Menurut pendapatmu, mengapa kelangkaan pangan dapat terjadi bahkan di dunia? Jelaskan!

Menurut pendapatmu, mengapa kelangkaan pangan dapat terjadi bahkan di dunia? Jelaskan!undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

14

:

17

:

46

Iklan

B. Setiawan

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sumatera Utara

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Kelangkaan adalah kondisi dimana sumber daya yang ada tidak dapat memenuhi kebutuhan manusia. Kelangkaan juga dapat terjadi pada bahan pangan. Kelangkaan pangan di dunia disebabkan oleh beberapa faktor antara lain: Jumlah penduduk semakin bertambah . Penduduk membutuhkan bahan pangan untuk memenuhi kebutuhan hidupnya . Jumlahkebutuhan akanbahan pangan melebihikapasitas atau kemampuan untuk memproduksi bahan pangan . Keterbatasan produksi bahan pangan. Produksi bahan pangan juga semakin terhambat karena keterrbatasan produksi misalnya keterbatasa lahan untuk mengolah bahan pangan seperti lahan padi, lahan gandum dan bahan pokok lainnya dijadikan lahan pemukiman untuk tempat tinggal penduduk sehingga lahannya semakin terbatas.

Kelangkaan adalah kondisi dimana sumber daya yang ada tidak dapat memenuhi kebutuhan manusia. Kelangkaan juga dapat terjadi pada bahan pangan. Kelangkaan pangan di dunia disebabkan oleh beberapa faktor antara lain:

  1. Jumlah penduduk semakin bertambah. Penduduk membutuhkan bahan pangan untuk memenuhi kebutuhan hidupnya.
  2. Jumlah kebutuhan akan bahan pangan melebihi  kapasitas atau kemampuan untuk memproduksi bahan pangan.
  3. Keterbatasan produksi bahan pangan. Produksi bahan pangan juga semakin terhambat karena keterrbatasan produksi misalnya keterbatasa lahan untuk mengolah bahan pangan seperti lahan padi, lahan gandum dan bahan pokok lainnya dijadikan lahan pemukiman untuk tempat tinggal penduduk sehingga lahannya semakin terbatas.undefined 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!