Iklan

Iklan

Pertanyaan

Menurut Maltus, deret hitung digunakan untuk mengukur...

Menurut Maltus, deret hitung digunakan untuk mengukur...

  1. angka natalitas

  2. pertumbuhan penduduk

  3. peningkatan produksi pangan

  4. moralitas penduduk

  5. peningkatan hasil industri

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Iklan

Pembahasan

Revolusi Hijau berasal dari pendapat Thomas Robert Maltus. Sesuai pendapat Thomas Robert Maltus, deret ukur digunakan untuk mengukur pertumbuhan penduduk sebagai deret ukur (1, 2, 4, 8, 16, ...). Sementara pertumbuhan pangan sebagai deret hitung (1, 2, 3, 4, 5, ...). Pendapatnya ini kemudian menyebar ke Eropa dan Amerika Serikat sehingga muncul sebuah gerakan untuk mengendalikan jumlah penduduk dan penelitian mengenai bibit unggul pertanian. Revolusi Hijau yang ada di negara-negara Barat ini akhirnya diterapkan pula di Indonesia pada masa Orde Baru. Dengan demikian jawaban yang tepat adalah C.

Revolusi Hijau berasal dari pendapat Thomas Robert Maltus. Sesuai pendapat Thomas Robert Maltus, deret ukur digunakan untuk mengukur pertumbuhan penduduk sebagai deret ukur (1, 2, 4, 8, 16, ...). Sementara pertumbuhan pangan sebagai deret hitung (1, 2, 3, 4, 5, ...). Pendapatnya ini kemudian menyebar ke Eropa dan Amerika Serikat sehingga muncul sebuah gerakan untuk mengendalikan jumlah penduduk dan penelitian mengenai bibit unggul pertanian. Revolusi Hijau yang ada di negara-negara Barat ini akhirnya diterapkan pula di Indonesia pada masa Orde Baru.

Dengan demikian jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

48

FARRASA HAZIMA

Pembahasan lengkap banget Bantu banget Makasih ❤️

Gloria Jessica nauli

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Makasih ❤️ Bantu banget Mudah dimengerti

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berkembangnya pertanian modern bertujuan untuk …

42

3.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia