Iklan

Pertanyaan

Menurut Darwin, di muka bumi ini tidak ada individu yang benar-benar sama sehingga timbul variasi. Bagaimana Darwin menjelaskan variasi pada makhluk hidup tersebut?

Menurut Darwin, di muka bumi ini tidak ada individu yang benar-benar sama sehingga timbul variasi. Bagaimana Darwin menjelaskan variasi pada makhluk hidup tersebut? 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

15

:

22

:

47

Klaim

Iklan

F. Haris

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Menurut Darwin, variasi adalah spesies. Semua variasi itu dinyatakan sebagai peristiwa spesiasi atau pembentukan spesies baru yang berasal dari moyang. Berdasarkan pada peristiwa seleksi alam, dimana makhluk hidup yang dapat bertahan hidup dan menghasilkan keturunan merupakan makhluk yang telah mewarisi sebagian sifat-sifat menguntungkan untuk dapat bertahan hidup pada kondisi lingkungan tertentu. Selain itu, variasi antara individu dalam satu spesies juga dapat terjadi karena berbagai faktor, seperti suhu, tanah dan makanan. Seperti contohnya adalah saat Darwin mengamati spesies burung Finch di kepulauan Galapagos. Darwin menemukan bahwa burung Finch dikepulauan tersebut, karena dipengaruhi oleh faktor-faktor lingkungan telah mengembangkan variasi yang berbeda-beda dari kelompok awal saat pertama kali burung Finch tersebut datang ke kepulauan Galapagos dari wilayah pulau utama Amerika Selatan. Munculnya variasi-variasi tersebut akhirnya menyebabkan spesies burung Finch dapat bertahan hidup di habitat yang baru yaitu di kepulauan Galapagos.

Menurut Darwin, variasi adalah spesies. Semua variasi itu dinyatakan sebagai peristiwa spesiasi atau pembentukan spesies baru yang berasal dari moyang. Berdasarkan pada peristiwa seleksi alam, dimana makhluk hidup yang dapat bertahan hidup dan menghasilkan keturunan merupakan makhluk yang telah mewarisi sebagian sifat-sifat menguntungkan untuk dapat bertahan hidup pada kondisi lingkungan tertentu. Selain itu, variasi antara individu dalam satu spesies juga dapat terjadi karena berbagai faktor, seperti suhu, tanah dan makanan. Seperti contohnya adalah saat Darwin mengamati spesies burung Finch di kepulauan Galapagos. Darwin menemukan bahwa burung Finch dikepulauan tersebut, karena dipengaruhi oleh faktor-faktor lingkungan telah mengembangkan variasi yang berbeda-beda dari kelompok awal saat pertama kali burung Finch tersebut datang ke kepulauan Galapagos dari wilayah pulau utama Amerika Selatan. Munculnya variasi-variasi tersebut akhirnya menyebabkan spesies burung Finch dapat bertahan hidup di habitat yang baru yaitu di kepulauan Galapagos.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Fenomena apa saja yang mendasari lahirnya teori evolusi Darwin?

5

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia