Iklan

Pertanyaan

Menurut Bygrave, uang bukanlah sebagai tujuan wirausahawan, tetapi uang dianggap sebagai….

Menurut Bygrave, uang bukanlah sebagai tujuan wirausahawan, tetapi uang dianggap sebagai….

  1. ukuran kesuksesan bisnisnya

  2. motivasi dalam bisnis

  3. bayaran atas usaha yang dilakukan

  4. sesuatu yang harus didapatkan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

16

:

33

:

36

Klaim

Iklan

L. Avicenna

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

Jawaban terverifikasi

Jawaban

motivasinya bukan karena uang semata. Karena uang dianggap sebagai ukuran kesuksesan bisnisnya, sehingga mereka berasumsi apabila berhasil dalam bisnis, barulah mereka layak mendapatkan laba.

motivasinya bukan karena uang semata. Karena uang dianggap sebagai ukuran kesuksesan bisnisnya, sehingga mereka berasumsi apabila berhasil dalam bisnis, barulah mereka layak mendapatkan laba.

Pembahasan

Terdapat 9 karakteristik wirausaha menurut Bygrave yang salah satunya adalah Dollars. Maksud dari Dollars adalah seorang wirausaha tidak mengutamakan hal-hal yang berkaitan dengan uang atau kekayaan. Jadi, motivasinya bukan karena uang semata. Karena uang dianggap sebagai ukuran kesuksesan bisnisnya, sehingga mereka berasumsi apabila berhasil dalam bisnis, barulah mereka layak mendapatkan laba.

Terdapat 9 karakteristik wirausaha menurut Bygrave yang salah satunya adalah Dollars. Maksud dari Dollars adalah seorang wirausaha tidak mengutamakan hal-hal yang berkaitan dengan uang atau kekayaan. Jadi, motivasinya bukan karena uang semata. Karena uang dianggap sebagai ukuran kesuksesan bisnisnya, sehingga mereka berasumsi apabila berhasil dalam bisnis, barulah mereka layak mendapatkan laba.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Iklan

Pertanyaan serupa

Ibu Nani adalah seorang pedagang batik keliling. Seiring perkembangan waktu, usaha Ibu Nani berkembang sangat pesat dan berubah menjadi sebuah toko batik yang menempati gedung cukup representatif. Beb...

5

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia