Iklan

Iklan

Pertanyaan

Menurut Aristoteles, manusia sebagai makhluk sosial berarti....

Menurut Aristoteles, manusia sebagai makhluk sosial berarti....

  1. manusia tidak dapat hidup sendiri dan selalu ingin bermasyarakat

  2. manusia memiliki ketergantungan pada makhluk lainnya

  3. manusia tidak lepas dari jasmaniah dan rohaniah

  4. Manusia hendaknya belajar untuk hidup mandiri dalam beraktivitas

  5. Manusia memiliki harapan untuk kehidupan di masa yang akan datang

Iklan

Y. Fernanda

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

dapat dikatakan bahwa manusia tidak dapat hidup tanpa orang lain. Artinya, manusia harus hidup dalam masyarakat . Untuk itu, sebagai makhluk sosial, manusia perlu membangun sikap sosial, seperti tenggang rasa, kerjasama, dan solidaritas. Sikap sosial diperlukan dalam membangun interaksi sosial. Interaksi sosial merupakan suatu timbal balik antarindividu, individu dengan kelompok, dan antarkelompok.

dapat dikatakan bahwa manusia tidak dapat hidup tanpa orang lain. Artinya, manusia harus hidup dalam masyarakat. Untuk itu, sebagai makhluk sosial, manusia perlu membangun sikap sosial, seperti tenggang rasa, kerjasama, dan solidaritas. Sikap sosial diperlukan dalam membangun interaksi sosial. Interaksi sosial merupakan suatu timbal balik antarindividu, individu dengan kelompok, dan antarkelompok.

Iklan

Pembahasan

Seorang ahli filsafat bernama Aristoteles mengatakan bahwa manusia pada kodratnya adalah makhluk sosial . Oleh karena itu, dapat dikatakan bahwa manusia tidak dapat hidup tanpa orang lain. Artinya, manusia harus hidup dalam masyarakat . Untuk itu, sebagai makhluk sosial, manusia perlu membangun sikap sosial, seperti tenggang rasa, kerjasama, dan solidaritas. Sikap sosial diperlukan dalam membangun interaksi sosial. Interaksi sosial merupakan suatu timbal balik antarindividu, individu dengan kelompok, dan antarkelompok.

Seorang ahli filsafat bernama Aristoteles mengatakan bahwa manusia pada kodratnya adalah makhluk sosial. Oleh karena itu, dapat dikatakan bahwa manusia tidak dapat hidup tanpa orang lain. Artinya, manusia harus hidup dalam masyarakat. Untuk itu, sebagai makhluk sosial, manusia perlu membangun sikap sosial, seperti tenggang rasa, kerjasama, dan solidaritas. Sikap sosial diperlukan dalam membangun interaksi sosial. Interaksi sosial merupakan suatu timbal balik antarindividu, individu dengan kelompok, dan antarkelompok.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

16

Iyam

Sangat cocok Pembahasan lengkap banget

Zero One

Makasih ❤️

mahrunisa Lestari

Mudah dimengerti

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Manusia merupakan makhluk individu yang otonom. Manusia memiliki kebebasan untuk menentukan pilihannya sendiri dan bertanggungjawab atas pilihannya. Kondisi tersebut menggambarkan bahwa manusia dapat ...

15

2.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia