Iklan

Pertanyaan

Menghidupkan kendaraan bermotor di dalam ruangan tertutup dapat mengakibatkan gangguan respirasi fatal bahkan kematian bagi orang yang berada di dalam ruangan tersebut. Hal itu terjadi karena ....

Menghidupkan kendaraan bermotor di dalam ruangan tertutup dapat mengakibatkan gangguan respirasi fatal bahkan kematian bagi orang yang berada di dalam ruangan tersebut. Hal itu terjadi karena ....

  1. paru-paru orang tersebut terisi asapundefined 

  2. Asap kendaraan bermotor mengandung banyak karbon  dioksidaundefined 

  3. hemoglobin dalam darah orang tersebut terlalu banyak mengikat asapundefined 

  4. hemoglobin dalam darah orang tersebut lebih banyak mengikat karbon monoksida daripada oksigen

  5. hemoglobin dalam darah orang tersebut lebih banyak mengikat karbon dioksida daripada oksigenundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

30

:

31

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

pilihan jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Asap kendaran bermotor mengandung gas karbon monoksida.Menghidupkan kendaraan bermotor di dalam ruangan tertutup dapat mengakibatkan gangguan respirasi fatal bahkan kematian bagi orang yang berada di dalam ruangan tersebut karena gas karbon monoksida yang dikeluarkan oleh kendaraan bermotor. Karbon monoksida lebih mudah berikatan dengan hemoglobin dibandingkan dengan oksigen sehingga hemoglobin akan mengikat karbon monoksida. Jika sebagian besar darah berikatan dengan karbon monoksida, maka jaringan dalam tubuh akan kekurangan oksigen. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Asap kendaran bermotor mengandung gas karbon monoksida. Menghidupkan kendaraan bermotor di dalam ruangan tertutup dapat mengakibatkan gangguan respirasi fatal bahkan kematian bagi orang yang berada di dalam ruangan tersebut karena gas karbon monoksida yang dikeluarkan oleh kendaraan bermotor. Karbon monoksida lebih mudah berikatan dengan hemoglobin dibandingkan dengan oksigen sehingga hemoglobin akan mengikat karbon monoksida. Jika sebagian besar darah berikatan dengan karbon monoksida, maka jaringan dalam tubuh akan kekurangan oksigen.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

13

Annisa Firdayanti

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Gangguan yang ditimbulkan akibat seseorang menghirup gas CO adalah....

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia