Iklan

Iklan

Pertanyaan

Mengenai masuk dan berkembangnya Islam di daerah Sumatra Barat masih sukar dipastikan. Namun dalam catatan Tome Pires diceritakan, keberadaan beberapa daerah tempat ditemukannya berbagai komoditas perdagangan yang disinyalir menjadi pusat perdagangan. Daerah yang dimaksud adalah….

Mengenai masuk dan berkembangnya Islam di daerah Sumatra Barat masih sukar dipastikan. Namun dalam catatan Tome Pires diceritakan, keberadaan beberapa daerah tempat ditemukannya berbagai komoditas perdagangan yang disinyalir menjadi pusat perdagangan. Daerah yang dimaksud adalah….

  1. Parit, Tiku dan Katiagan

  2. Barus, Sikilang dan Parit

  3. Barus, Talu dan Pariaman

  4. Pariaman, Tiku dan Barus

  5. Pariaman, Sikilang dan Parit

Iklan

H. Rosa

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Islam yang datang dan berkembang di Sumatra Barat diperkirakan pada akhir abad ke-14 atau abad 15, sudah memperoleh pengaruhnya di kerajaan besar Minangkabau. Tome Pires (1512-1515) juga mencatat keberadaan tempat-tempat seperti Pariaman, Tiku, bahkan Barus. Dari ketiga tempat ini diperoleh barang-barang perdagangan, seperti emas, sutra, damar, lilin, madu kamper, kapur barus, dan lainnya. Setiap tahun ketiga tempat tersebut juga didatangi dua atau tiga kapal dari Gujarat yang membawa barang dagangannya antara lain pakaian. Hal ini menjelaskan bahwa penyebaran Islam di Sumatra Barat salah satunya berasal dari para pedagang Arab ataupun Gujarat.

Islam yang datang dan berkembang di Sumatra Barat diperkirakan pada akhir abad ke-14 atau abad 15, sudah memperoleh pengaruhnya di kerajaan besar Minangkabau. Tome Pires (1512-1515) juga mencatat keberadaan tempat-tempat seperti Pariaman, Tiku, bahkan Barus. Dari ketiga tempat ini diperoleh barang-barang perdagangan, seperti emas, sutra, damar, lilin, madu kamper, kapur barus, dan lainnya. Setiap tahun ketiga tempat tersebut juga didatangi dua atau tiga kapal dari Gujarat yang membawa barang dagangannya antara lain pakaian. Hal ini menjelaskan bahwa penyebaran Islam di Sumatra Barat salah satunya berasal dari para pedagang Arab ataupun Gujarat.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Islam di Sumatra Barat juga masuk melalui saluran “Tasawuf”. Salah satu tokohnya yang kemudian menyebarkan Islam di Sumatra Barat dan juga mendirikan surau di daerah Ulakan adalah….

1

1.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia