Iklan

Iklan

Pertanyaan

Mengapa peradaban pertanian konvensional dengan Revolusi Hijau-nya, dikatakan tidak arif dalam memanfaatkan sumber daya alam?

Mengapa peradaban pertanian konvensional dengan Revolusi Hijau-nya, dikatakan tidak arif dalam memanfaatkan sumber daya alam?space 

Iklan

H. Argi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pertanian konvensional adalah sistem pertanian dimana terjadi peruabahan dalam sistem pertanian dan penggunaan alat- alat pertanian. Pertanian konvensional menitit beratkan pada output yang tinggi. Output yang tinggi diperoleh dari bibit luar dan hanya memanfaatkan satu jenis tanah. Revolusi hijau adalah adalah sebuah kebijakan yang dilakukan dengan metode intensifikasi pertanian dan p erbaikan padaPanca Usaha Tani yaitu perbaikan teknik pengolahan lahan, pengaturan irigasi, penggunaan bibit unggul, pemupukan, dan pemberantasan hama. Mengapa pertanian konvensional dan revolusi hijau tidak arif terhadapa alam? Hal ini dikarenakan dalam pertanian konvensional dan revolusi hijau fokus utamanya adalah bagaimanan memperoleh hasil pertanian yang optimal , dan banyak, penggunaan pupuk dan pestisida dapat memberikan pencemaran udara, dan menurunkan tingkat kesuburan tanah, penggunaan bibit unggul akan menghilangkan varian tanaman yang asli dari wilayah kita, sehingga akan mengurangi jenis atau keberagaman tanaman.

Pertanian konvensional adalah sistem pertanian dimana terjadi peruabahan dalam sistem pertanian dan penggunaan alat- alat pertanian. Pertanian konvensional menitit beratkan pada output yang tinggi. Output yang tinggi diperoleh dari bibit luar dan hanya memanfaatkan satu jenis tanah.

Revolusi hijau adalah  adalah sebuah kebijakan yang dilakukan dengan metode intensifikasi pertanian dan perbaikan pada Panca Usaha Tani yaitu perbaikan teknik pengolahan lahan, pengaturan irigasi, penggunaan bibit unggul, pemupukan, dan pemberantasan hama.

Mengapa pertanian konvensional dan revolusi hijau tidak arif terhadapa alam?

Hal ini dikarenakan dalam pertanian konvensional dan revolusi hijau fokus utamanya adalah bagaimanan memperoleh hasil pertanian yang optimal, dan banyak, penggunaan pupuk dan pestisida dapat memberikan pencemaran udara, dan menurunkan tingkat kesuburan tanah, penggunaan bibit unggul akan menghilangkan varian tanaman yang asli dari wilayah kita, sehingga akan mengurangi jenis atau keberagaman tanaman.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Radit Pratama

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan penyataan berikut ini! Terjadinya konversi lahan pertanian menjadi lahan industri dan pemukiman. Ketersediaan air untuk irigasi semakin minim. Semakin memadainnya infrastruktur ...

83

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia