Iklan

Pertanyaan

Mengapa masyarakat berpendapat bahwa hidup ini buruk dan tidak mungkin dapat diperbaiki….

Mengapa masyarakat berpendapat bahwa hidup ini buruk dan tidak mungkin dapat diperbaiki….

  1. manusia selalu melakukan hal yang sama

  2. manusia hidup penuh dengan perjuangan

  3. kehidupan dijalankan apa adanya saja tanpa perlu berusaha keras

  4. manusialah yang menerima apapun

  5. manusia mengikuti alam

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

40

:

26

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Di kalangan masyarakat terdapat kepercayaan bahwa hidup di dunia itu tidak perlu ngoyo (terlalu berambisi), sebab baik buruknya suatu kehidupan (nasib/takdir) itu sudah ada yang mengatur. Oleh karena itu, harus dijalankan secara wajar . Sementara itu, jika manusia diberikan kehidupan yang buruk, maka harus diterimanya pula apa adanya serta dengan penuh kepasrahan karena memang nasib yang harus diterimanya demikian. Dengan demikian, manusia tidak perlu repot-repot berusaha, apalagi sampai ngoyokarena tidak ada gunanya sebab hasilnya pasti akan jelek. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Di kalangan masyarakat terdapat kepercayaan bahwa hidup di dunia itu tidak perlu ngoyo (terlalu berambisi), sebab baik buruknya suatu kehidupan (nasib/takdir) itu sudah ada yang mengatur. Oleh karena itu, harus dijalankan secara wajar. Sementara itu, jika manusia diberikan kehidupan yang buruk, maka harus diterimanya pula apa adanya serta dengan penuh kepasrahan karena memang nasib yang harus diterimanya demikian. Dengan demikian, manusia tidak perlu repot-repot berusaha, apalagi sampai ngoyo karena tidak ada gunanya sebab hasilnya pasti akan jelek.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

allessandra pangesthi luntungan

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan pernyataan di bawah ini! Rekreatif Edukatif Masa lalu Vested interest Inspiratif Yang merupakan manfaat sejarah menurut Nugroho Notosusanto ditunjukkan pada nomor...

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia