Iklan

Iklan

Pertanyaan

Mengapa kita lebih sering buang air kecil ketika cuaca dingin?

Mengapa kita lebih sering buang air kecil ketika cuaca dingin?space   

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

alat ekskresi yang berperan dlam keadaan dingin adalah ginjal, dimana kecepatan atau produksi urin dalam tubuh akan meningkat dan kita sering merasa ingin buang air kecil pada waktu dingin.

alat ekskresi yang berperan dlam keadaan dingin adalah ginjal, dimana kecepatan atau produksi urin dalam tubuh akan meningkat dan kita sering merasa ingin buang air kecil pada waktu dingin. space 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pada saat cuaca dingin, tubuh akanmenyesuaikan suhu agar tetap normal. Saat berada pada suhu dingin, pembuluh darah akan menyempit mengalami vasokontriksi dan kelenjar keringat tidak mengeluarkan keringat untuk mengeluarkan panas dari tubuh. Sehingga alat ekskresi yang berperan dlam keadaan dingin adalah ginjal, dimana kecepatan atau produksi urin dalam tubuh akan meningkat dan kita sering merasa ingin buang air kecil pada waktu dingin .

Pada saat cuaca dingin, tubuh akan menyesuaikan suhu agar tetap normal. Saat berada pada suhu dingin, pembuluh darah akan menyempit mengalami vasokontriksi dan kelenjar keringat tidak mengeluarkan keringat untuk mengeluarkan panas dari tubuh. Sehingga alat ekskresi yang berperan dlam keadaan dingin adalah ginjal, dimana kecepatan atau produksi urin dalam tubuh akan meningkat dan kita sering merasa ingin buang air kecil pada waktu dinginspace 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Sania Fitri

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Efek yang terjadi jika manusia banyak berkeringat adalah . . . .

154

4.9

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia