Iklan

Pertanyaan

Mengapa kaleng besi yang dilapisi timah lebih lambat mengalami korosi dibandingkan yang tidak dilapisi timah? Jelaskan juga mengapa cat mobil yang sedikit terkelupas dapat menyebabkan mobil terkorosi di bagian dalam.

Mengapa kaleng besi yang dilapisi timah lebih lambat mengalami korosi dibandingkan yang tidak dilapisi timah? Jelaskan juga mengapa cat mobil yang sedikit terkelupas dapat menyebabkan mobil terkorosi di bagian dalam.space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

18

:

26

:

46

Klaim

Iklan

B. Rohmawati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pemberian perlindungan katodik dan pengecatan logam adalah contoh usaha untuk mencegah korosi.

pemberian perlindungan katodik dan pengecatan logam adalah contoh usaha untuk mencegah korosi.space 

Pembahasan

Mengapa kaleng besi yang dilapisi timah lebih lambat mengalami korosi dibandingkan yang tidak dilapisi timah? Korosi adalah rusaknya benda-benda logam akibat pengaruh lingkungan. Proses korosi dapat dijelaskan secara elektrokimia, misalnya pada proses perkaratan besi yang membentuk oksida besi.Berdasarkan nilai potensial reaksinya, besi merupakan logam yang mudah mengalami korosi. Logam-logam lain yang mempunyai nilai potensial elektrodalebih besar dari besi akan sulit mengalami korosi, sebab dengan potensial tersebut akan menghasilkan (negatif) ketika kontak dengan oksigen di udara.Jika logam besi dilapisi timahbesi akan terlindung dari korosi.Sebab memiliki potensi reduksi yang lebih positif daripada besi Namun, bila lapisan ini bocor, sehingga lapisan tembaga atau timah terbuka, besi akan mengalami korosi yang lebih cepat. Jelaskan juga mengapa cat mobil yang sedikit terkelupas dapat menyebabkan mobil terkorosi di bagian dalam. Cat pada mobil mengandung lapisan anti korosi dengan kandungan logam yang memiliki potensial elektroda lebih besar dari pada besi sehingga korosi dapat dicegah. Apabila cat mobil itu terkelupas maka permukaan mobil tidak terlindungi zat anti korosi sehingga terjadi korosi lebih cepat. Jadi, pemberian perlindungan katodik dan pengecatan logam adalah contoh usaha untuk mencegah korosi.

  • Mengapa kaleng besi yang dilapisi timah lebih lambat mengalami korosi dibandingkan yang tidak dilapisi timah?
    Korosi adalah rusaknya benda-benda logam akibat pengaruh lingkungan. Proses korosi dapat dijelaskan secara elektrokimia, misalnya pada proses perkaratan besi yang membentuk oksida besi. Berdasarkan nilai potensial reaksinya, besi merupakan logam yang mudah mengalami korosi. Logam-logam lain yang mempunyai nilai potensial elektroda lebih besar dari besi akan sulit mengalami korosi, sebab dengan potensial tersebut akan menghasilkan E degree subscript reaksi less than 0  (negatif) ketika kontak dengan oksigen di udara. Jika logam besi dilapisi timah besi akan terlindung dari korosi. Sebab Sn left parenthesis space E degree subscript Sn to the power of 2 plus sign vertical line Sn end subscript space equals minus sign 0.14 V right parenthesis memiliki potensi reduksi yang lebih positif daripada besi left parenthesis E degree subscript Fe to the power of 2 plus sign vertical line Fe end subscript space equals space minus sign 0.44 V right parenthesis. Namun, bila lapisan ini bocor, sehingga lapisan tembaga atau timah terbuka, besi akan mengalami korosi yang lebih cepat. 
  • Jelaskan juga mengapa cat mobil yang sedikit terkelupas dapat menyebabkan mobil terkorosi di bagian dalam.space
    Cat pada mobil mengandung lapisan anti korosi dengan kandungan logam yang memiliki potensial elektroda lebih besar dari pada besi sehingga korosi dapat dicegah. Apabila cat mobil itu terkelupas maka permukaan mobil tidak terlindungi zat anti korosi sehingga terjadi korosi lebih cepat.

Jadi, pemberian perlindungan katodik dan pengecatan logam adalah contoh usaha untuk mencegah korosi.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

97

Tarafi Dzulmi

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Apabila suatu logam mengalami korosi,maka logam tersebut....

63

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia