Iklan

Pertanyaan

Mengapa hati termasuk organ ekskresi?

Mengapa hati termasuk organ ekskresi?space 

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

00

:

05

:

06

:

33

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Hati disebut sebagai organ ekskresi karena mengeksresikanpigmen empedu hasil perombakan eritrosit. Sel hatimenguraikan hemoglobin menjadi senyawa hemin, zat besi (Fe), dan globulin.Senyawa hemin di dalam hati diubah menjadi pigmen empedu, yaitu bilirubin (berwarna hijau-biru) danbiliverdin (berwarna kuning kehijauan). Selanjutnya, pigmen empedu tersebut dikirim ke usus. Di dalamusus, zat bilirubin dioksidasi menjadi urobilin (berwarna kuning kecokelatan) yang memberi warna padafeses dan urine.

Hati disebut sebagai organ ekskresi karena mengeksresikan pigmen empedu hasil perombakan eritrosit. Sel hati menguraikan hemoglobin menjadi senyawa hemin, zat besi (Fe), dan globulin. Senyawa hemin di dalam hati diubah menjadi pigmen empedu, yaitu bilirubin (berwarna hijau-biru) dan biliverdin (berwarna kuning kehijauan). Selanjutnya, pigmen empedu tersebut dikirim ke usus. Di dalam usus, zat bilirubin dioksidasi menjadi urobilin (berwarna kuning kecokelatan) yang memberi warna pada feses dan urine.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Saskia Angelina Nurul Hazmi

Ini yang aku cari! Pembahasan lengkap banget

Fadhilla Septi W

Ini yang aku cari!

Hendrikson Sinaga

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari!

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan fungsi organ ekskresi di bawah ini! tempat penghancuran sel darah merah tempat sintesis asam lemak mengubah glukosa menjadi glikogen tempat penyimpanan vitamin C Salah s...

15

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia