Iklan

Iklan

Pertanyaan

Mengapa gas CFC sangat membahayakan bumi?

Mengapa gas CFC sangat membahayakan bumi?  

Iklan

I. Nurazizah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

gas CFC sangat berbahaya bagi bumi dikarenakan dapat menyebabkan lapisan ozon yang ada di stratosfer berlubang. Jikalapisan ozon berlubang, maka sinar ultraviolet matahari langsung menembus dan masuk ke bumi danbisa mengakibatkan tumbuhan menjadi kerdil, terjadinya mutasi genetik, menyebabkan terjadinya kanker kulit, terbakarnya retina mata, serta matinya ganggang dan mikroorganisme.

gas CFC sangat berbahaya bagi bumi dikarenakan dapat menyebabkan lapisan ozon yang ada di stratosfer berlubang. Jika lapisan ozon berlubang, maka sinar ultraviolet matahari langsung menembus dan masuk ke bumi dan bisa mengakibatkan tumbuhan menjadi kerdil, terjadinya mutasi genetik, menyebabkan terjadinya kanker kulit, terbakarnya retina mata, serta matinya ganggang dan mikroorganisme.undefined 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Gas CFC memiliki beberapa kelebihan, antara lain tidak berbau, tidak berasa, tidak mudah bereaksi, dan tidak berbahaya secara langsung. Dengan beberapa kelebihan tersebut, maka manusia menggunakan gas CFC untuk keperluan sebagai bahan pengembang seperti semprot rambut ( hair spray ), parfum semprot, pengembang busa, pendingin/lemari es, dan AC ( freon ).Memang gas CFC tidak berbahaya secara langsung, tetapi ketikamenyemprotkan hair spray atau parfum, maka gas CFC yang keluar akan langsung terbang membubung tinggi ke angkasa dan mencapai stratosfer. Pada stratosfer terdapat lapisan ozon (O 3 ) dan kita kenal sebagai pelindung bumi dari sinar ultraviolet matahari. Jika gas CFC beraksi dengan lapisan ozon (O 3 ), maka akan terbentuk lubang yang kita kenal sebagai lubang ozon.Karena lapisan ozon berlubang, maka sinar ultraviolet matahari langsung menembus dan masuk ke bumi. Sifat sinar ultraviolet memiliki radiasi tertinggi di antara spektrum sinar-sinar yang lain, sehingga bisa mengakibatkan tumbuhan menjadi kerdil, terjadinya mutasi genetik, menyebabkan terjadinya kanker kulit, terbakarnya retina mata, serta matinya ganggang dan mikroorganisme. Jadi gas CFC sangat berbahaya bagi bumi dikarenakan dapat menyebabkan lapisan ozon yang ada di stratosfer berlubang. Jikalapisan ozon berlubang, maka sinar ultraviolet matahari langsung menembus dan masuk ke bumi danbisa mengakibatkan tumbuhan menjadi kerdil, terjadinya mutasi genetik, menyebabkan terjadinya kanker kulit, terbakarnya retina mata, serta matinya ganggang dan mikroorganisme.

Gas CFC memiliki beberapa kelebihan, antara lain tidak berbau, tidak berasa, tidak mudah bereaksi, dan tidak berbahaya secara langsung. Dengan beberapa kelebihan tersebut, maka manusia menggunakan gas CFC untuk keperluan sebagai bahan pengembang seperti semprot rambut (hair spray), parfum semprot, pengembang busa, pendingin/lemari es, dan AC (freon). Memang gas CFC tidak berbahaya secara langsung, tetapi ketika menyemprotkan hair spray atau parfum, maka gas CFC yang keluar akan langsung terbang membubung tinggi ke angkasa dan mencapai stratosfer. Pada stratosfer terdapat lapisan ozon (O3) dan kita kenal sebagai pelindung bumi dari sinar ultraviolet matahari. Jika gas CFC beraksi dengan lapisan ozon (O3), maka akan terbentuk lubang yang kita kenal sebagai lubang ozon. Karena lapisan ozon berlubang, maka sinar ultraviolet matahari langsung menembus dan masuk ke bumi. Sifat sinar ultraviolet memiliki radiasi tertinggi di antara spektrum sinar-sinar yang lain, sehingga bisa mengakibatkan tumbuhan menjadi kerdil, terjadinya mutasi genetik, menyebabkan terjadinya kanker kulit, terbakarnya retina mata, serta matinya ganggang dan mikroorganisme.undefined 

Jadi gas CFC sangat berbahaya bagi bumi dikarenakan dapat menyebabkan lapisan ozon yang ada di stratosfer berlubang. Jika lapisan ozon berlubang, maka sinar ultraviolet matahari langsung menembus dan masuk ke bumi dan bisa mengakibatkan tumbuhan menjadi kerdil, terjadinya mutasi genetik, menyebabkan terjadinya kanker kulit, terbakarnya retina mata, serta matinya ganggang dan mikroorganisme.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Penggunaan freezer sangat berguna bagi industri makanan beku untuk menjaga kualitas makanan agar tidak cepat busuk. Namun, penggunaan dalam jangka panjang dapat mengganggu keseimbangan lingkungan. Men...

7

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia