Iklan

Iklan

Pertanyaan

Mengapa faktor pribadi dijadikan salah satu faktor penghambat migrasi?

Mengapa faktor pribadi dijadikan salah satu faktor penghambat migrasi? space space 

Iklan

S. Sumiati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

hal tersebut berkaitan dengan faktor pribadi dan dapat menjadi faktor penghambat migrasi.

hal tersebut berkaitan dengan faktor pribadi dan dapat menjadi faktor penghambat migrasi. space space 

Iklan

Pembahasan

Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah karakter tiap penduduk yang berbeda beda diantaranya sikap cepat puas dengan yang ada sehingga sulit menerima tantangan baru menjadi faktor pribadi yang menghambat mingrasi. Menurut Badan Pusat Statistik (BPS), migrasi dalam arti luas ialah perubahan tempat tinggal secara permanen, tidak ada pembatasan baik pada jarak perpindahan maupun sifatnya yaitu apakah tindakan itu bersifat sukarela atau terpaksa, serta tidak ada perbedaan antara perpindahan di dalam negeri dan/atau ke luar negeri. Adapun salah satu faktor penghambat migrasi adalah faktor pribadi.Faktor pribadi sebagai faktor penghambat migrasi timbul dari tiap penduduk . Ada penduduk memiliki sikap cenderung cepat puas dengan yang ada dan sukar menerima tantangan baru. Dengan demikian, hal tersebut berkaitan dengan faktor pribadi dan dapat menjadi faktor penghambat migrasi.

Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah karakter tiap penduduk yang berbeda beda diantaranya sikap cepat puas dengan yang ada sehingga sulit menerima tantangan baru menjadi faktor pribadi yang menghambat mingrasi.

Menurut Badan Pusat Statistik (BPS), migrasi dalam arti luas ialah perubahan tempat tinggal secara permanen, tidak ada pembatasan baik pada jarak perpindahan maupun sifatnya yaitu apakah tindakan itu bersifat sukarela atau terpaksa, serta tidak ada perbedaan antara perpindahan di dalam negeri dan/atau ke luar negeri. Adapun salah satu faktor penghambat migrasi adalah faktor pribadi. Faktor pribadi sebagai faktor penghambat migrasi timbul dari tiap penduduk. Ada penduduk memiliki sikap cenderung cepat puas dengan yang ada dan sukar menerima tantangan baru.

Dengan demikian, hal tersebut berkaitan dengan faktor pribadi dan dapat menjadi faktor penghambat migrasi. space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Masuknya penduduk dari suatu negara ke negara lain disebut ….

12

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia